PASHIBURAN

Wajib Nonton! Dramatis Banget Album “Favorite” NCT 127

ADVERTISEMENT

BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM– Album “Favorite” NCT 127 yang merupakan versi repackaged atau yang dikemas ulang dari album bertajuk “STICKER” telah mencapai 1.063.806 pre-order pada Minggu, (24/10/2021), menandai rekor yang luar biasa bagi grup tersebut.

Sebelumnya, album “STICKER” NCT 127 sukses melampaui 1 juta pre-order hanya dalam waktu satu hari dan membuat grup tersebut menyandang gelar “double million-seller” untuk pertama kalinya hanya dalam seminggu sejak album dirilis.

Dilansir dari Antara, NCT 127 kembali dengan album repackaged mereka, “Favorite”, dengan konsep vampir yang dramatis.

Mengutip Soompi, Senin, lagu judul “Favorite (Vampire)” adalah lagu pop dance R&B yang dicirikan oleh suara peluit yang khas dan harmoni yang kaya.

Liriknya secara dramatis menggambarkan pesan bahwa kekasih mereka adalah segalanya dan apa yang membuat mereka bahagia, bahkan ketika hubungan itu menuju akhir yang tragis.

Lagu tersebut menggambarkan keseksian NCT 127 yang bersahaja dan digubah, ditulis, dan diaransemen oleh pembuat hit Kenzie, yang telah mengerjakan sejumlah lagu populer grup tersebut seperti “Limitless,” “Punch,” dan “Music, Dance.”

Video musik mengambil suasana gelap karena menunjukkan para anggota sebagai vampir. (*)

Tiwi Kasavela

Recent Posts

Pestapora 2024: Pertamina Fastron Hadirkan Edukasi Otomotif di Tengah Festival Musik

BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM - Pertamina Fastron siap memeriahkan festival musik Pestapora 2024, yang akan diadakan di…

25 menit ago

Harga Pangan Naik: Cabai Rawit Merah Sentuh Rp46.000 per Kg

BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM - Harga beberapa komoditas pangan mengalami kenaikan pada Jumat (20/9/2024) pagi. Dilansir dari…

1 jam ago

Dedi Mulyadi Tekankan Pentingnya Keadilan dalam Dialog Kebhinekaan di Bandung

BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM - Bakal calon Gubernur Jawa Barat, Dedi Mulyadi, menghadiri acara Dialog Kebhinekaan di…

4 jam ago

RSUD dan Dinsos Bandung Gelar Khitanan Massal untuk 60 Anak

BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM - Dinas Sosial (Dinsos) Kota Bandung bersama dengan Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD)…

4 jam ago

Keseimbangan Hubungan Antarmanusia

Oleh: Prof. Dr. H. Ali Anwar, M.Si (Ketua Bidang Agama Paguyuban Pasundan) BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM — Ajaran…

7 jam ago

WJIS 2024, Jawa Barat Alami Pertumbuhan Ekonomi 4,95 Persen

BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM -- West Java Investment Summit 2024 yang sudah berjalan ke enam kalinya mencatatkan…

14 jam ago