HEADLINE

Antusias Vaksinasi Booster Lansia di Kota Bandung

ADVERTISEMENT

BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM Ratusan warga lanjut usia (lansia) terlihat antusias mengikuti vaksinasi dosis ketiga (booster) di Gedung Pusdai Kota Bandung, Jumat (14/1/2022).

Sebelum menjalani vaksinasi, warga yang mayoritas berumur 50 tahun ke atas ini, terlebih dahulu menjalani cek kesehatan hingga proses screaning.

Kepala Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Bandung, Ahayani Raksanagara mengatakan untuk vaksinasi booster hari ini, ada 300 warga yang mengikuti. Namun tidak semua diberi booster, sebab pemberian booster ini hanya bagi mereka yang sudah mengantongi tiket vaksin booster yang terdapat di aplikasi PeduliLindungi.

Para peserta vaksinasi booster, mengaku tidak ada yang berbeda dengan penyuntikan dosis kesatu maupun kedua.

Salah satu peserta vaksinasi, Hendrikkus berharap dengan dosis ketiga ini dapat menangkal penyebaran virus corona.

Penerima vaksin booster di Kota Bandung saat ini, lebih memayoritaskan warga lansia yang vaksin dosis kedua sudah enam bulan lebih dan memiliki e-tiket di aplikasi PeduliLindungi.

Dinkes Kota Bandung menargetkan sekitar 90 ribu orang di bulan ini untuk vaksinasi booster, karena ketersedian vaksin yang masih cukup. (uby)

Yatni Setianingsih

Recent Posts

Sustainability Bond bank bjb Oversubscribed Hingga 4,66 Kali

BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM – Aksi korporasi bank bjb kembali mencatatkan pencapaian gemilang. Obligasi Keberlanjutan atau Sustainability…

4 jam ago

Sengit! Persib Kandaskan Borneo FC Lewat Gol Ciro Alves

BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM - Persib Bandung kontra Borneo FC dalam lanjutan Liga 1 2024/2025 berangsung sengit. Tampil…

5 jam ago

Cucun Syamsurijal Laporkan Anggota DPRD Kab. Bandung

BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM -- Wakil Ketua DPR RI Cucun Syamsurijal melaporkan MA anggota DPRD Kabupaten Bandung…

5 jam ago

Cucun Syamsurijal: Pilkada Ibarat Sepak Bola

KABUPATEN BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM -- Wakil Ketua DPP PKB, Cucun Syamsurijal mengatakan jika pesta demokrasi (Pilkada)…

6 jam ago

Peluang Emil Audero di Timnas Indonesia Kata Erick Thohir

WWW.PASJABAR.COM -- Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, memberikan pernyataan terkait peluang kiper Como 1907, Emil…

7 jam ago

Insting Shin Tae-yong Terbukti di Laga Kontra Arab

WWW.PASJABAR.COM -- Insting Shin Tae-yong sebagai pelatih terbukti dengan memasang Marselino Ferdinan sebagai starter saat…

8 jam ago