HEADLINE

Dua Pasien Probable Omicron di RSHS Meninggal Dunia

ADVERTISEMENT

BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM Dua pasien probable omicron yang dirawat di Rumah Sakit Hasan Sadikin (RSHS) meninggal dunia. Hal ini dikatakan Direktur Pelayanan Medik, Keperawatan dan Penunjang Rumah Sakit Hasan Sadikin (RSHS) dr. Yana Akhmad Supriatna, SpPD-KP, MMRS dalam siaran video yang diterima PASJABAR, Selasa (15/2/2022).

“ Pada Januari pasien meninggal COVID-19 ada dua orang,  Februari dua orang. Di antaranya probable omicron. Satu belum divaksinasi, satu sudah vaksin belum lengkap, perburukan dari komorbidnya,” terangnya.

Kendati tingkat kematian rendah, tetapi kata Yana semua pihak harus tetap waspada. Sehingga semuanya harus meningkatkan protokol kesehatan (prokes).

Sampai saat ini, RSHS masih merawat 13 pasien probable omicron di mana, empat pasien lansia dan sembilang pasien dewasa. (ytn)

Yatni Setianingsih

Recent Posts

Wamen UMKM Minta Lulusan Unpas Manfaatkan Terobosan Presiden RI tentang UMKM

BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM – Wakil Menteri UMKM, Helvi Yuni Moraz, meminta lulusan Universitas Pasundan (Unpas) memanfaatkan…

4 menit ago

Menunggu Hadirnya Seorang “Negarawan” Dalam Pilkada Serentak 2024

Oleh: Dr. H. Deden Ramdan, M.Si, Dosen Ilmu Komunikasi FISIP Unpas (Negarawan dalam Pilkada Serentak…

2 jam ago

Ribuan Umat Islam Se-Jawa Barat Gelar Aksi Solidaritas Bela Palestina di Bandung

BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM - Sebanyak enam ribuan masyarakat dari berbagai daerah di Jawa Barat menggelar aksi…

3 jam ago

BIJB Kertajati Harus Mandiri, APBD Bukan Mesin ATM

BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM -- Anggota Komisi IV DPRD Jawa Barat, Daddy Rohanady, mengungkapkan keprihatinannya terhadap kinerja…

15 jam ago

Dinda Vanisa Menyulam Impian lewat Seni dan Pendidikan

BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM-- Dinda Vanisa Istianti yang akrab Dinda adalah mahasiswi semester lima di Program Studi…

16 jam ago

Kevin Diks Masih Diusahakan Bisa Main Lawan Jepang

WWW.PASJABAR.COM – Kevin Diks sudah resmi menjadi WNI setelah menjalani sumpah WNI. Dia tinggal melakukan perpindahan…

17 jam ago