PASNUSANTARA

Pawang Hujan Rara ‘Memalukan’ MotoGP Mandalika Jadi Trending Twitter

ADVERTISEMENT

BANDUNG, WWW.PASJABAR.COMTernyata bukan hanya aksi para pemebalap MotoGP di Sirkuit Mandalika yang mencuri perhatian dunia, namun ternyata aksi wanita berambut Panjang yang disebut sebagai pawang hujan pun menjadi salah atu perhatian dunia, bahkan menjadi tranding di twitter, Minggu (20/3/2022).

Aksi pawang hujan itu yang dilakukan wanita bernama Rara itu menjadi salah satu tontonan unik di Sirkuit GPMandalika. Namun banyak yang menyebutk aksi Rara itu ‘Memalukan’, meski di negara luar termasuk official twitter MotoGP menyebut Rara sebagai The Master.

Seperti diketahui saat akan digelar MotoGP Mandalika, hujan besar dan angin serta petir mengguyur Race MotoGP Mandalika, hal itu membuat balapan tertunda hingga lebih dari satu jam lamanya.

Dari sumber yang dikutip Pasjabar, wanita bernama lengkap Raden Roro Istiati Wulandari atau biasa disapa Rara menjadi pawang hujan yang dipekerjakan dalam ajang MotoGP Mandalika 2022. Nama Rara mulai jadi perbincangan karena sering terlihat di sekitar Sirkuit Mandalika. Bahkan Mandalika Grand Prix Association (MGPA) memberinya tenda khusus di area sirkuit.

Aksi Rara itu sempat membuat para pembalap yang prustasi menunggu hujan langsung tersenyum dan berhamburan keluar Padocck untuk mengabadikan. Bahkan salah satu pembalap asal Fabio Quartararo(FRA) dari Monster Yamaha langsung mengikuti aksi Rara.

Namun aksi Rara itu, banyak juga mendapat cibiran dari warga net  khususnya warga Indonesia yang menyebutkan aksi Rara itu sebagai aksi ‘Memalukan’. Nah bagai mana dengan kamu? (tie)

Yatti Chahyati

Recent Posts

Puluhan Pengungsi Gempa di Kertasari Mengeluh Sakit, Tim Medis Dikerahkan

BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM - Akibat cuaca dingin, puluhan pengungsi di tenda pengungsian gempa Kertasari mengeluh sakit.…

47 menit ago

Dedi Mulyadi Ajak Paguyuban Pasundan Lakukan Ini di Jabar

BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM – Politikus yang juga Calon Gubernur Jawa Barat Dedi Mulyadi, mengajak Paguyuban Pasundan…

48 menit ago

Jeni Cindianti, Gadis dengan Segudang Cita-cita

BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM-- Jeni Cindianti, yang akrab dipanggil Jeni, adalah sosok gadis yang penuh dengan semangat…

50 menit ago

Operasikan Dapur Umum untuk Pengungsi Gempa, 7.000 Paket Makanan di Siapkan

BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM - Pemerintah Kabupaten Bandung mulai mengoperasikan dapur umum untuk mendukung kebutuhan logistik bagi…

2 jam ago

Tiga Kali Beruntun! Jawa Barat Kunci Gelar Juara Umum di PON 2024

BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM - Kontingen Jawa Barat dipastikan berhasil mengunci gelar juara umum pada Pekan Olahraga…

2 jam ago

Bocah 4 Tahun Tertimpa Reruntuhan karena Gempa, Kang DS Sampaikan Duka

BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM - Bupati Bandung Dadang Supriatna menyampaikan duka cita yang mendalam atas meninggalnya Fauzan,…

3 jam ago