HEADLINE

Cari Eril, Perwakilan Keluarga Ridwan Kamil Tiba di Swiss

ADVERTISEMENT

SWISS, WWW.PASJABAR.COM Adik Gubernur Jabar Ridwan Kamil, Elpi Nazmuzzaman beserta kerabat telah tiba dan diterima oleh Duta Besar RI untuk Swiss pada Rabu petang (1/6/2022).

Mengutip laman kemlu, selanjutnya pihak keluarga akan terus berkoordinasi dengan pihak KBRI dan Kepolisian setempat terkait progres pencarian anak sulung Ridwan Kamil, Emmeril Kahn Mumtadz atau Eril yang hilang sejak Kamis (26/5/2022).

Seperti diketahui, Eril beserta adik dan temannya berenang di Sungai Aare pada Kamis (26/5/2022). Saat hendak naik kedarat, Eril terseret arus Sungai Aare dan sampai kini belum ditemukan.

Tim SAR setempat dibantu komunitas terus melakukan pencarian, begitupun dengan orang tua Eril, memeriksa langsung beberapa titik-titik potensial di sepanjang bantaran Sungai Aare. Rute yang ditempuh oleh orang tua Eril termasuk rute darat dan sebagian wilayah sungai yang aman dijelajahi manusia.(*/ytn)

Yatni Setianingsih

Recent Posts

Bojan Hodak: Lupakan Kekalahan, Fokus Hadapi Persija

BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM – Pelatih PERSIB, Bojan Hodak, meminta para pemainnya untuk melupakan kekalahan 0-1 dari…

9 jam ago

Laga Sengit PERSIB vs Persija: Suporter Dilarang Masuk

BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM – Setelah menghadapi Port FC di laga pembuka AFC Champions League Two (ACL…

10 jam ago

BMKG: Hujan Normal Menyapa Indonesia pada November Mendatang

BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM - Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memperkirakan sebagian besar wilayah Indonesia akan…

11 jam ago

Resmi Dilantik jadi Pj Wali Kota Bandung, Inilah Perjalanan Karir A. Koswara

BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM – A. Koswara resmi dilantik sebagai Penjabat Wali Kota Bandung pada 20 September…

12 jam ago

Produk Fesyen Ulos Diserbu Atlet di PON Aceh-Sumut 2024

BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM – Produk fesyen berbahan dasar ulos menjadi salah satu oleh-oleh yang paling diminati…

13 jam ago

Program PKM FKIP Unpas: Pemberdayaan Perempuan Melalui Hidroponik

BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM - Program pemberdayaan perempuan melalui pertanian hidroponik telah dilaksanakan di Kampung Munjul, Desa…

14 jam ago