HEADLINE

Mahasiswa STKIP Pasundan Cimahi Raih 1 Medali Emas dan 3 Perunggu Cabor Dayung

ADVERTISEMENT

BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM — Mahasiswa Sekolah Tinggi Keguruan dan Ilmu Pendidikan (STKIP) Pasundan Program Studi Pendidikan Jasmani, Kesehatan dan Rekreasi (PJKR) Angkatan 2021, Maulana Hafidz berhasil meraih 1 medali emas.

Raihan tersebut ia raih di cabang olahraga Dayung nomor TBR MIX 250M pada ajang Pekan Olahraga Provinsi (Porprov) XIV Jawa Barat 2022.

Selain itu, Maulana Hafidz juga meraih 3 medali perunggu. Masing-masing di nomor TBR Putra 1000M, K2 1000M Putra serta K4 500M.

Selamat untuk Maulana Hafidz. (ran)

Nurrani Rusmana

Recent Posts

Lima Pjs Bupati Baru Dilarang Buat Program Baru oleh Gubernur Jabar

BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM – Lima Pjs Bupati dilarang membuat program baru oleh Pj Gubernur Jabar Bey…

32 menit ago

Polda Jabar Usut Insiden Pengeroyokan Steward oleh Suporter Usai Laga Persib vs Persija

BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM - Polda Jawa Barat mengonfirmasi adanya insiden penganiayaan yang diduga dilakukan oleh sejumlah…

44 menit ago

Kualifikasi Piala Asia U-20, Timnas Indonesia Siap Tempur di Grup F

BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM - Pelatih timnas U-20 Indonesia, Indra Sjafri, optimistis bahwa timnya mampu meraih kemenangan…

2 jam ago

Begini Sikap Ketum PSSI Erick Thohir soal Kericuhan Bobotoh

BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM - Ketua Umum PSSI Erick Thohir buka suara menanggapi kericuhan yang terjadi di…

3 jam ago

Prodi Fotografi Unpas Jelajahi Destinasi Unik di Sumedang dan Majalengka

BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM - Program Studi Fotografi Universitas Pasundan atau Unpas kembali mengadakan kegiatan tracking poin…

4 jam ago

Perapihan Kabel Udara Capai 42 Titik Ruas Jalan Kota Bandung Sepanjang 2024

BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM - Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Kota Bandung terus melakukan upaya merapikan kabel…

5 jam ago