PASJABAR

5 Peristiwa Kemarin, Prof Didi Ajak Akademika Syukur Hingga Hakim Vonis Bharada E Hukuman Penjara 1 Tahun 6 Bulan

ADVERTISEMENT

BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM – Direktur Pascasarjana Universitas Pasundan (Unpas) Prof Dr H.M Didi Turmudzi M.Si mengajak seluruh civitas akademika Pascasarjana Unpas untuk syukur dan nikmat atas semua keberhasilan Pascasarjana Unpas. Lalu ada, Majelis Hakim PN Jakarta Selatan memvonis Bharada E yang merupakan terdakwa kasus pembunuhan berencana Brigadir J hukuman penjara selama 1 tahun 6 bulan.

Berikut ini 5 peristiwa kemarin yang bisa Anda baca kembali di Pas Jabar. Langsung saja klik judul di bawah ini.

1. Prof Didi Ajak Civitas Akademika Syukur dan Nikmat Keberhasilan Pascasarjana Unpas

Direktur Pascasarjana Universitas Pasundan (Unpas) Prof Dr H.M Didi Turmudzi M.Si mengajak seluruh civitas akademika Pascasarjana Unpas untuk syukur dan nikmat atas semua keberhasilan Pascasarjana Unpas.

2. Pelaku Penganiayaan ODGJ di Rancabali Bandung Telah Ditangkap

Pelaku penganiayaan orang dengan gangguan jiwa atau ODGJ di Rancabali, Kabupaten Bandung telah ditangkap. Pelakunya adalah anggota ormas. Penganiayaan tersebut viral di media sosial.

3. Serba-serbi Fakta Persib Bandung vs PSM Makassar

Duel Persib Bandung vs PSM Makassar dalam lanjutan Liga 1 2022/2023 berakhir pahit. ‘Maung Bandung’ kalah 1-2 oleh PSM di Stadion Pakansari, Bogor, Selasa (14/2/2023).

4. Penggalangan Dana Bantuan Korban Cianjur Diduga Mengalir ke JAD

Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) menemukan dugaan aliran dana bantuan dari masyarakat untuk korban gempa Cianjur malah mengalir ke kelompok teroris Jamaah Ansharud Daulah (JAD).

5. Hakim Vonis Bharada E Hukuman Penjara 1 tahun 6 Bulan, Lebih Ringan dari Vonis JPU

Majelis Hakim Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Selatan memvonis Richard Eliezer (Bharada E) yang merupakan terdakwa kasus pembunuhan berencana Brigadir Nofriansyah Yosua Hutabarat atau Brigadir J hukuman penjara selama 1 tahun 6 bulan.

(ran)

Nurrani Rusmana

Recent Posts

Kunjungan Tim Dispotdirga Koopsudnas

BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM -- Lanud Husein Sastranegara menerima kunjungan Tim Dinas Potensi Dirgantara (Dispotdirga) Koopsudnas yang…

2 jam ago

Tanggul Sungai Jebol, Puluhan Rumah Terendam Banjir

KABUPATEN BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM -- Akibat tanggul sungai jebol, sejumlah rumah warga rusak dihantam derasnya air,…

3 jam ago

Sang Preman Timnas Indonesia Kembali Memukau Fans

WWW.PASJABAR.COM -- Sang preman Timnas Indonesia, Justin Hubner kembali sukses tampil memukau di laga Indonesia…

6 jam ago

Dragan Talajic Menangisi Pupusnya Kemenangan Timnas Bahrain

WWW.PASJABAR.COM -- Pelatih timnas Bahrain, Dragan Talajic, menangis usai laga melawan Australia dalam laga Kualifikasi…

7 jam ago

Romantis, Nathan Tjoe-A-On Hampiri Fefe Slinkert di Tengah Para Suporter

WWW.PASJABAR.COM -- Ada momen menarik di laga Indonesia Vs Arab Saudi semalam, Selasa (19/11/2024). Pasalnya,…

8 jam ago

Persib Optimis Hadapi Borneo FC dengan Dukungan Bobotoh

BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM - Persib Bandung akan menjamu Borneo FC pada pekan ke-11 Liga 1 2024/2025…

10 jam ago