HEADLINE

Siswa SDN 1 Cipendeuy Belajar Beralaskan Karpet dan Meja Lipat

ADVERTISEMENT

BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM – Puluhan siswa kelas 4 SDN 1 Cipendeuy, Kabupaten Bsndung Barat terpaksa harus mengikuti pembelajaran beralaskan karpet dan meja lipat pada ajaran baru 2023.

Hal ini dikarenakan ruang kelas tersebut belum tersedia bangku dan meja kayu. “Saat ini ruang kelas yang diisi oleh siswa kelas 4 memang belum ada bangku dan meja,” kata Kepala SDN 1 Cipendeuy, Siti Halimah, Selasa (18/7/2023).

Namun demikian, Siti mengatakan saat ini pihak sekolah telah mengajukan bantuan ke Dinas Pendidikan Bandung Barat. Hal ini pun tengah menjadi prioritas.

Meski hanya belajar di karpet, sebanyak 43 siswa tersebut tetap bersemangat belajar pada ajaran tahun baru ini. (uby)

Uby

Recent Posts

Kang Arfi-Teh Yena Sudah Susun Banyak Program Perlindungan dan Pemberdayaan Perempuan

BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM -- Pasangan calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Bandung, Arfi Rafnialdi-Yena Iskandar…

2 jam ago

ITB Minta Mahasiswa Penerima Beasiswa Kerja Paruh Waktu

BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM -- Penerima beasiswa kerja , sepertinya mahasiswa penerima beasiswa Institut Teknologi Bandung (ITB)…

2 jam ago

Lima Pjs Bupati Baru Dilarang Buat Program Baru oleh Gubernur Jabar

BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM – Lima Pjs Bupati dilarang membuat program baru oleh Pj Gubernur Jabar Bey…

3 jam ago

Polda Jabar Usut Insiden Pengeroyokan Steward oleh Suporter Usai Laga Persib vs Persija

BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM - Polda Jawa Barat mengonfirmasi adanya insiden penganiayaan yang diduga dilakukan oleh sejumlah…

4 jam ago

Kualifikasi Piala Asia U-20, Timnas Indonesia Siap Tempur di Grup F

BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM - Pelatih timnas U-20 Indonesia, Indra Sjafri, optimistis bahwa timnya mampu meraih kemenangan…

5 jam ago

Begini Sikap Ketum PSSI Erick Thohir soal Kericuhan Bobotoh

BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM - Ketua Umum PSSI Erick Thohir buka suara menanggapi kericuhan yang terjadi di…

6 jam ago