CLOSE ADS
CLOSE ADS
PASJABAR
Senin, 17 November 2025
  • PASJABAR
  • PASBANDUNG
  • PASPENDIDIKAN
  • PASKREATIF
  • PASNUSANTARA
  • PASBISNIS
  • PASHIBURAN
  • PASOLAHRAGA
  • CAHAYA PASUNDAN
  • RUANG OPINI
  • PASJABAR
  • PASBANDUNG
  • PASPENDIDIKAN
  • PASKREATIF
  • PASNUSANTARA
  • PASBISNIS
  • PASHIBURAN
  • PASOLAHRAGA
  • CAHAYA PASUNDAN
  • RUANG OPINI
No Result
View All Result
PASJABAR
No Result
View All Result
ADVERTISEMENT
Home PASNUSANTARA

KPID Jabar Dorong Media Televisi Fokus Program Siaran Lokal

Yatti Chahyati
30 April 2025
KPID Jawa Barat media televisi

KPID Jawa Barat meminta media televisi fokus untuk siaran lokal. (Foto: rif/Pasjabar)

Share on FacebookShare on Twitter
ADVERTISEMENT

BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM — Komisi Penyiaran Indonesia Daerah (KPID) Jawa Barat kembali menegaskan pentingnya peran media televisi dalam menyajikan program siaran lokal.

Langkah ini diambil untuk mendukung peningkatan ekonomi daerah melalui siaran yang lebih relevan dan mengangkat potensi lokal.

Hal tersebut disampaikan Adiyana Slamet, Ketua KPID Jawa Barat, Rabu (30/4/2025).

Ia menegaskan melalui pengawasan dan pemantauan yang berkelanjutan, KPID Jawa Barat berharap dapat mendorong media untuk lebih banyak menampilkan konten local.

Dengan target minimal 10 persen tayangan lokal dari total jam tayang.

Baca juga:   UI Kembali Raih Double Winner pada “Shell Eco Marathon 2022 Indonesia”

KPID Jabar Gelar Diskusi dan Evaluasi Program Siaran Lokal

Guna memastikan program siaran lokal dapat terealisasi dengan baik, KPID Jawa Barat menggelar diskusi bersama sejumlah media televisi.

Diskusi ini bertujuan untuk mengevaluasi sejauh mana program siaran lokal diterapkan dan memastikan bahwa konten yang ditayangkan sesuai dengan aturan penyiaran yang berlaku.

KPID berharap diskusi ini dapat menjadi langkah awal untuk mengembalikan konten lokal di setiap saluran televisi di Jawa Barat.

“Program siaran lokal bukan hanya sekadar kewajiban, tetapi juga kontribusi penting dalam mendorong ekonomi daerah.

Baca juga:   Shidqii Mahasiswa FT Unpas : Berani Berusaha Untuk Berhasil

Meskipun tantangan biaya produksi menjadi kendala, kami berharap adanya kolaborasi antar media dapat membantu mewujudkan ini,” kata Adiyana.

Penekanan 10% Program Siaran Lokal di Jam Prime Time

KPID Jawa Barat memberikan penekanan khusus agar setiap media televisi menayangkan program siaran lokal minimal 10% dari total jam tayang antara pukul 05.00 hingga 22.00 WIB.

Hal ini bertujuan untuk memperkenalkan potensi lokal kepada audiens yang lebih luas, sekaligus meningkatkan kontribusi media terhadap perkembangan daerah.

Baca juga:   ITB Menetapkan Tim Satgas Pencegahan dan Penanganan Kekerasan Seksual

Evaluasi Tahunan untuk Peningkatan Konten Lokal

Dengan evaluasi tahunan yang dilakukan, KPID berharap dapat memperkuat komitmen media untuk memperbanyak tayangan yang berfokus pada daerah mereka masing-masing.

Adiyana Slamet menambahkan, “Kami berharap program siaran lokal ini dapat memajukan keberadaan daerah di media elektronik dan mendukung pengembangan ekonomi lokal.”

Langkah ini diharapkan tidak hanya membantu perkembangan sektor penyiaran, tetapi juga berkontribusi positif terhadap ekonomi daerah melalui promosi potensi lokal yang lebih terangkat.(rif)

Print Friendly, PDF & Email
Editor:
Tags: KPIDmedia televisi


Related Posts

Akademisi Soroti Tayangan Media yang Sehat ke KPID
PASPENDIDIKAN

Akademisi Soroti Tayangan Media yang Sehat ke KPID

18 September 2020
PASJABAR

KPID Jawa Barat Ajak Mahasiswa se Bandung Raya Bijak Dalam Bermedia

1 Maret 2020
HEADLINE

Lagu Bruno Mars Dilarang KPID, Emil Pun Bereaksi

1 Maret 2019

Categories

  • CAHAYA PASUNDAN
  • HEADLINE
  • PASBANDUNG
  • PASBISNIS
  • PASBUDAYA
  • PASDUNIA
  • PASFINANSIAL
  • PASGALERI
  • PASHIBURAN
  • PASJABAR
  • PASKESEHATAN
  • PASKREATIF
  • PASNUSANTARA
  • PASOLAHRAGA
  • PASPENDIDIKAN
  • PASTV
  • PASVIRAL
  • RUANG OPINI
  • TOKOH
  • Uncategorized
No Result
View All Result

Trending

Pelatih Como, Cesc Fabregas, sangat diinginkan Inter Milan sebagai penerus Simone Inzaghi di kursi pelatih. (PIERO CRUCIATTI/AFP)
HEADLINE

Diincar Klub Besar Eropa, Masa Depan Cesc Fabregas di Como 1907 Akhirnya Terjawab!

16 November 2025

www.pasjabar.com -- Presiden Como 1907, Mirwan Suwarso, akhirnya memecah kesunyian terkait rumor yang menyebut Cesc Fabregas siap...

Foto: Jurij Kodrun - FIFA/FIFA via Getty Images

Keok Mengejutkan! Jerman Tersingkir, Ini 16 Besar Piala Dunia U-17 2025 yang Bikin Warganet Heboh!

16 November 2025
Spanyol menang telak 4-0 atas Georgia di Kualifikasi Piala Dunia 2026. Oyarzabal cetak dua gol, Zubimendi dan Torres bersinar meski tanpa Lamine Yamal. (AFP)

Tanpa Lamine Yamal Tak Gentar! Spanyol Menggila Hajar Georgia 4-0, Oyarzabal & Zubimendi Jadi Bintang!

16 November 2025
Islam Makhachev menang angka mutlak atas Jack Della Maddalena. ( Getty Images via AFP/ISHIKA SAMANT)

Islam Makhachev Perkasa! Hajar Jack Della Maddalena 5 Ronde Tanpa Ampun, Rebut Sabuk Welter UFC 322!

16 November 2025
Timur Kapadze. (Getty Images/Zhizhao Wu)

Timur Kapadze Selangkah Lagi ke Timnas Indonesia? Transfermarkt Ungkap Fakta Mengejutkan!

16 November 2025

Highlights

Islam Makhachev Perkasa! Hajar Jack Della Maddalena 5 Ronde Tanpa Ampun, Rebut Sabuk Welter UFC 322!

Timur Kapadze Selangkah Lagi ke Timnas Indonesia? Transfermarkt Ungkap Fakta Mengejutkan!

Diusir Halus dari Madrid? Arsenal Resmi Mundur, Masa Depan Rodrygo Goes Kini di Ujung Tanduk!

Drama Panas MotoGP Valencia 2025! Bezzecchi Juara, Bagnaia Hancur Lebur & Morbidelli Cedera!

Mario Suryo Aji Akhiri Moto2 2025 dengan Drama! Diogo Moreira Juara Dunia, Hasil Akhir Bikin Kaget!

Indra Sjafri Bongkar Alasan Mengejutkan Arkhan Fikri & Rayhan Hannan Absen Lawan Mali: “Risiko Terlalu Besar!”

PASJABAR

© 2018 www.pasjabar.com

Navigate Site

  • REDAKSI
  • Pedoman Media Siber
  • Disclaimer
  • Alamat Redaksi & Iklan

Follow Us

No Result
View All Result
  • PASJABAR
  • PASBANDUNG
  • PASPENDIDIKAN
  • PASKREATIF
  • PASNUSANTARA
  • PASBISNIS
  • PASHIBURAN
  • PASOLAHRAGA
  • CAHAYA PASUNDAN
  • RUANG OPINI

© 2018 www.pasjabar.com

This website uses cookies. By continuing to use this website you are giving consent to cookies being used. Visit our Privacy and Cookie Policy.