PASJABAR

Pemprov Jabar Bakal Gelontorkan Rp85 Miliar untuk Pembangunan Jembatan Karang Tirta

ADVERTISEMENT

PANGANDARAN, WWW.PASJABAR.COM Pemerintah Provinsi (Pemprov) Jawa Barat (Jabar) akan menggelontorkan Rp85 miliar untuk pembangunan Jembatan Karang Tirta, di Kabupaten Pangandaran. Jembatan ini menghubungkan Pangandaran dengan obyek wisata Batu Hiu.

“Tahun ini Pemprov juga gelontorkan Rp85 miliar untuk pembangunan jembatan di Karang Tirta menyambungkan Pangandaran-Batu Hiu yang selama ini harus mutar jauh,” kata Gubernur Jabar Ridwan Kamil.

Bahkan jembatan tersebut akan didesain khusus oleh Ridwan Kamil, menggunakan ornamen-ornamen yang istimewa.

“Saya ikut terlibat pokoknya bagus ada ornamen-ornamen yang membuat istimewa. Inilah rasa sayang dan dukungan kepada Pangandaran,” ujarnya. (*/ytn)

Yatni Setianingsih

Recent Posts

Dayeuhkolot & Bojongsoang Banjir, PR Serius Untuk Semua

KABUPATEN BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM -- Banjir kembali melanda Dayeuhkolot dan Bojongsoang meski sudah dibangun berbagai infrastruktur…

21 menit ago

Menag Nasaruddin Umar: Guru Adalah Pahlawan Sejati

BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM - Menteri Agama, Nasaruddin Umar, mengungkapkan bahwa guru adalah pahlawan sejati dalam pidatonya…

52 menit ago

Pj Wali Kota Ajak Warga Bandung Tingkatkan Partisipasi di Pilkada 2024

BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM - Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Bandung telah menyelesaikan pendistribusian logistik Pilkada Serentak…

1 jam ago

Erick Thohir Sambut Kehadiran Legenda Sepak Bola Dunia di Workshop FIFA

BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM - Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, menyambut dengan antusias kehadiran beberapa legenda sepak…

2 jam ago

Persib Vs Borneo FC, Pieter Huistra: Pertemuan Dua Tim Top

BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM - Laga istimewa akan tersaji di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA) dalam…

2 jam ago

bank bjb Tawarkan Peluang Investasi Melalui Surat Berharga Perpetual dengan Kupon yang Tinggi

JAKARTA, WWW.PASJABAR.COM -- bank bjb kini memberikan penawaran peluang investasi menarik, berupa Surat Berharga Perpetual…

2 jam ago