HEADLINE

Pecinta Habib Bahar bin Smith Gelar Aksi di Kejati Jabar

ADVERTISEMENT

BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM – Massa Habib Bahar bin Smith yang tergabung dalam pecinta Habib Bahar gelar aksi di depan Kantor Kejaksaan Tinggi (Kejati) Jabar. Pecinta Habib Bahar menuntut Habib Bahar bebas.

Koordinator Lapangan, Babeh Aldo menjelaskan sesuai dengan putusan Pengadilan Negeri Bandung pada Selasa pekan lalu (16/8/2022), seharusnya sekarang Habib Bahar sudah bebas karena vonis 6 bulan 15 hari sudah sesuai dengan masa tahanan yang telah di jalani.

Menurutnya, Habib Bahar masih ditahan karena JPU Kejati Jabar melakukan banding atas vonis yang ditetapkan oleh Pengadilan Negeri Bandung.

“Seharusnya jika ada penetapan baru dari pengadilan tinggi, Habib Bahar harus dibebaskan dulu,” kata Babeh, Senin (22/8/2022).

Penahanan Habib Bahar bin Smith dilakukan oleh Pengadilan Tinggi Jabar karena belum ada keputusan inkrah dari pengadilan. Hal ini karena JPU Kejati Jabar melakukan banding atas vonis Pengdilan Negeri Bandung. (rif)

Nurrani Rusmana

Recent Posts

Ambisi Ciro Alves di Laga Persib Vs Borneo FC

BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM - Penyerang Persib Ciro Alves tengah dalam motivasi tinggi. Ia sangat berhasrat tampil…

23 menit ago

Unpas dan IM3 Dorong Bakat Mahasiswa Lewat Collabonation

BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM - Universitas Pasundan (Unpas) menjadi tuan rumah acara Collabonation Talent Hunt yang digelar…

53 menit ago

Pergerakan Harga Pangan: Daging Sapi Turun, Beras Premium Naik

BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM - Badan Pangan Nasional (Bapanas) mencatat pergerakan harga sejumlah komoditas pangan yang fluktuatif…

1 jam ago

KPU Kota Bandung Sosialisasikan Pilkada ke Kelompok Marginal

BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM - KPU Kota Bandung gencar melakukan sosialisasi Pilkada Serentak 2024 untuk meningkatkan partisipasi…

2 jam ago

Pujian Pelatih Persib Bojan Hodak untuk Borneo FC

BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM - Pelatih Persib Bandung Bojan Hodak melempar pujian terhadap Borneo FC. Tim asal…

2 jam ago

Bey Machmudin: KIJB 2024 Harus Berikan Dampak Nyata Bagi Publik

BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM - Penjabat Gubernur Jawa Barat, Bey Machmudin, menyampaikan apresiasi tinggi kepada para pemenang…

3 jam ago