PASBANDUNG

Wagub Jabar Dan BPS Jabar Datangi Rumah Warga Lakukan Sensus Penduduk

ADVERTISEMENT

Soreang, WWW.PASJABAR.COM – Rombongan wakil gubernur Jawa Barat UU Ruhzanul Ulum mendatangi rumah salah seorang warga di perumahan Gading Tutuka 1, Kecamatan Soreang kabupaten bandung jawa barat pada selasa siang.

Kedatangan wakil gubernur jawa uu ruhzanul ulum ini untuk melakukan melakukan pendataan awal registrasi sosial ekonomi atau regosek.

Saat berkunjung ke rumah warga, Wagub Jabar didampingi oleh kepala BPSJabar, BPS kabupaten Bandung, camat,  kades,  serta para RT/RW.

Wakil Gubernur Jawa Barat,  UU Ruhzanul Ulum mengatakan.

Dengan adanya pendataan ini memudahkan pemerintah untuk mengambil keputusan dalam hal ekonomi dan sosial.

“Dalam rangka melihat masyarakat Jawa barat disensus, harapan kami bisa masyarakat bisa memberikan jawaban sebenar-benarnya sehingga bagaimana pemerintah provinsi Jawa Barat, pemerintah pusat mentukan kebijakan pembangunan,” Kata Wagub Jabar UU Ruhzanul Ulum.

Pendataan ini di mulai sejak 15 oktober sampai 14 november 2022. (Fal)

Fal Ulul Ilmi

Recent Posts

Kalahkan Jakarta, Jawa Barat Kumpulkan 538 Medali di PON XXI Aceh – Sumut

WWW.PASJABAR.COM -- Jawa Barat resmi menyabet status sebagai juara umum di Pekan Olahraga Nasional (PON)…

1 jam ago

Mapag Hujan: Aksi Bersih Sungai Menyambut Musim Hujan di Kota Bandung

BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM - Pemerintah Kota Bandung mengadakan kegiatan Mapag Hujan (Maraton Bebersih Walungan dan Susukan)…

2 jam ago

Jangan Sembarang Gula! Ini Jenis Gula yang Baik untuk Penderita Diabetes

BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM - Dokter spesialis gizi klinik dari Rumah Sakit Pusat Otak Nasional Prof. Dr.…

3 jam ago

Landak Jawa Ditemukan Berkeliaran di Jalan Padjadjaran Kota Bandung

BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM -- Seekor Landak Jawa ditemukan berkeliaran di kawasan Jalan Pajadjaran Kota Bandung. Hewan…

4 jam ago

Puluhan Pengungsi Gempa di Kertasari Mengeluh Sakit, Tim Medis Dikerahkan

BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM - Akibat cuaca dingin, puluhan pengungsi di tenda pengungsian gempa Kertasari mengeluh sakit.…

4 jam ago

Dedi Mulyadi Ajak Paguyuban Pasundan Lakukan Ini di Jabar

BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM – Politikus yang juga Calon Gubernur Jawa Barat Dedi Mulyadi, mengajak Paguyuban Pasundan…

4 jam ago