BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM — Kementerian Agama telah mencairkan Rp1,166 triliuan dana Bantuan Operasional Sekolah atau BOS untuk Madrasah tahap II sejak awal November 2022. Lalu ada, Wali Kota Bandung, Yana Mulyana melepas keberangkatan 20 siswa SMPN 7 Kota Bandung dalam Kompetisi Seni Budaya di Turki, Selasa (15/11/2022).
Berikut ini 5 peristiwa kemarin yang bisa Anda baca kembali di Pas Jabar. Langsung saja klik judul di bawah ini.
1. Dana BOS Tahap II Rp747,041 Miliar Sudah Masuk Rekening Madrasah
Kementerian Agama telah mencairkan Rp1,166 triliuan dana Bantuan Operasional Sekolah atau BOS untuk Madrasah tahap II sejak awal November 2022. Ini merupakan dana BOS madrasah yang sebelumnya tertunda pencairannya karena kebijakan authomatic adjusment (AA).
2. TB Hasanuddin Imbau Istana Segera Kirim Surpres Usulan Pergantian Panglima TNI
Anggota Komisi I DPR RI Mayjen TNI (purn) TB Hasanuddin angkat bicara terkait berakhirnya masa bakti Panglima TNI Jenderal Andika Perkasa.
3. Sejumlah Dana Fantantis dari Piala Dunia 2022 di Qatar
Qatar terlihat sudah tak lagi memikirkan berapa yang mereka dapat dari Piala Dunia 2022. Dilansir dari berbagai sumber, bahwa Qatar telah mengeluarkan dana sangat besar untuk proyeksi pemasukan yang jauh lebih kecil.
4. Presiden FIFA Bagikan Bola Resmi Piala Dunia 2022 untuk Pemimpin G20
Pada saat jamuan makan siang Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) G20, Presiden FIFA Gianni Infantino membagikan bola resmi Piala Dunia 2022 Qatar kepada para pemimpin negara yang menghadiri jamuan tersebut.
5. Keren! SMPN 7 Kota Bandung Wakili Indonesia Pada Kompetisi Seni Budaya di Turki
Wali Kota Bandung, Yana Mulyana melepas keberangkatan 20 siswa SMPN 7 Kota Bandung dalam Kompetisi Seni Budaya di Turki, Selasa (15/11/2022).
(ran)