PASJABAR

Tim Kesehatan TNI Terima Ratusan Pasien Berobat di Pengungsian Lapangan Joglo

ADVERTISEMENT

Cianjur, WWW.PASJABAR.COM – Tim kesehatan dari Kesdam 3 Siliwangi menerima ratusan pasien setiap harinya yang datang berobat di posko pengungsian di lapangan joglo Cianjur, tercatat ada seratus sepuluh pasien yang datang berobat pada Minggu hari ini.

Kebanyak warga yang datang berobat mengeluhkan sakit kepala, Mering, dan juga batuk pilek.

Hal tersebut disampaikan oleh dokter akibat perubahan cuaca, disiang hari sangat panas dan malam hari sangat dingin.

Hinggal Minggu malam ini sudah ada 628 pasien yang datang berobat.

Untuk antisipasi agar masyarakat tidak mudah terserang penyakit tim kesehatan dari TNI menghimbau kepada para pengungsi untuk memakai masker apabila flu dan menggunakan selimut pada malam hari.

Selain itu tim kesehatan dari TNI angkatan darat maupun Angkatan laut meminta kepada para pengungsi agar meminum vitamin sebelum terserang penyakit.

Namun yang datang berobat di tempat tim kesehatan TNI ini bukan hanya masyarakat tapi juga anggota TNI itu sendiri.

Selain dampak cuaca sumber penyakit diakibatkan karena masyarakat kesulitan air untuk mandi. (Fal)

Fal Ulul Ilmi

Recent Posts

Ternyata Makassar hingga Sumedang Tercatat Paling Panas di Asia Tenggara!

BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM - Analisis terbaru dari Climate Central mengungkapkan bahwa empat kota di Indonesia, yaitu…

38 menit ago

Pj Gubernur Jabar: Edukasi Bencana Harus Gencar, Siapkan Peralatan Darurat Lebih Baik

BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM - Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Barat, Bey Triadi Machmudin, mengungkapkan bahwa penanganan korban…

2 jam ago

Kalahkan Jakarta, Jawa Barat Kumpulkan 538 Medali di PON XXI Aceh – Sumut

WWW.PASJABAR.COM -- Jawa Barat resmi menyabet status sebagai juara umum di Pekan Olahraga Nasional (PON)…

13 jam ago

Mapag Hujan: Aksi Bersih Sungai Menyambut Musim Hujan di Kota Bandung

BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM - Pemerintah Kota Bandung mengadakan kegiatan Mapag Hujan (Maraton Bebersih Walungan dan Susukan)…

14 jam ago

Jangan Sembarang Gula! Ini Jenis Gula yang Baik untuk Penderita Diabetes

BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM - Dokter spesialis gizi klinik dari Rumah Sakit Pusat Otak Nasional Prof. Dr.…

15 jam ago

Landak Jawa Ditemukan Berkeliaran di Jalan Padjadjaran Kota Bandung

BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM -- Seekor Landak Jawa ditemukan berkeliaran di kawasan Jalan Pajadjaran Kota Bandung. Hewan…

16 jam ago