BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM – Siswa Sekolah Angkasa Lanud Husein Sastranegara mengkuti babak grand final Matematics and Sience Olympiad (AMSO) 2022, secara daring. Lalu ada, makanan saat Tahun Baru Imlek yang dianggap membawa keberuntungan jika disajikan pada saat perayaan tersebut.
Berikut ini 5 peristiwa kemarin yang bisa Anda baca kembali di Pas Jabar. Langsung saja klik judul di bawah ini.
1. Siswa Sekolah Angkasa Lanud Husein Sastranegara Mengikuti Grand Final AMSO 2022
Siswa Sekolah Angkasa Lanud Husein Sastranegara mengkuti babak grand final Matematics and Sience Olympiad (AMSO) 2022, secara daring yang digelar serentak pada Sabtu (21/1/2023). AMSO 2022 yang dilaksanakan setiap tahun, bertujuan untuk meningkatkan mutu dan pendidikan di sekolah Angkasa.
2. Tour Malam Imlek Jakatarub Tebarkan Cinta dan Toleransi
Jaringan Kerja Antar Umat Beragama (JAKATARUB) tahun ini kembali mengadakan acara Tour Malam Imlek pada Sabtu (21/1/2023) di Bandung. Kegiatan ini dalam rangka menyambut momentum Imlek tahun 2023, yang mana sempat ditiadakan sementara karena pandemi Covid-19.
3. Tahun Kelinci Air 2023, Ini Shio yang Bakal Hoki
Tahun Kelinci Air akan dimulai pada 22 Januari 2023. Pergantian tahun ini bagi sebagian orang akan berpengaruh pada peruntungan shio yang dipercayai orang Tionghoa.
4. ATCS Akan Dikembangkan Menjadi ATMS, Apa itu?
Salah satu layanan unggul yang dimiliki Kota Bandung yang kenal Area Traffic Control System (ATCS) ini menjadi suatu daya tarik tersendiri dalam menyampaikan imbauan dan sosialisasi terkait tertib lalu lintas.
5. Makanan Keberuntungan Saat Tahun Baru Imlek, Ini Maknanya
Ada makanan saat Tahun Baru Imlek yang dianggap membawa keberuntungan jika disajikan pada saat perayaan tersebut. Simbol keberuntungan dari makanan tersebut didasarkan pada pengucapan atau penampilannya.
(ran)