PASBANDUNG

Ratusan Buruh Tambang Unjuk Rasa di Kantor DPRD KBB

ADVERTISEMENT

BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM – Ratusan pekerja buruh tambang konvoi ke jalan untuk melakukan aksi unjuk rasa ke kantor DPRD Kabupaten Bandung Barat pada Kamis (15/6/2023).

Aksi turun ke jalan ini buntut dari adanya pemutusan hubungan kerja sepihak yang dialami ratusan pekerja. Hal itu lantaran sejumlah perusahaan tambang tersebut tidak bisa beroperasi lagi karena perusahaan tambang belum mengantongi izin operasional akibat pembatasan perpanjangan izin kedua.

Para pekerja ini menyampaikan tuntunya ke pihak DPRD Kabupaten Bandung Barat dengan berjalan kaki dan membawa sejumlah truk. Aksi yang memblokade Jalan Bandung Cianjur ini membuat arus lalu lintas mengalami kemacetan panjang. Polisi pun memberlakukan sistem contraflow untuk mengurai kepadatan kendaraan.

“Pemerintah setempat agar segera menerbitkan diskresi, supaya kami bisa kembali bekerja,” kata Perwakilan Pekerja Tambang, Dadang Ramon.

Ia mengatakan, jika tuntutannya tidak direalisasikan oleh Pemda setempat, mereka pun akan kembali berunjuk rasa dengan masa yang lebih banyak. (uby)

Uby

Recent Posts

Sengit! Persib Kandaskan Borneo FC Lewat Gol Ciro Alves

BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM - Persib Bandung kontra Borneo FC dalam lanjutan Liga 1 2024/2025 berangsung sengit. Tampil…

19 menit ago

Cucun Syamsurijal Laporkan Anggota DPRD Kab. Bandung

BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM -- Wakil Ketua DPR RI Cucun Syamsurijal melaporkan MA anggota DPRD Kabupaten Bandung…

28 menit ago

Cucun Syamsurijal: Pilkada Ibarat Sepak Bola

KABUPATEN BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM -- Wakil Ketua DPP PKB, Cucun Syamsurijal mengatakan jika pesta demokrasi (Pilkada)…

1 jam ago

Peluang Emil Audero di Timnas Indonesia Kata Erick Thohir

WWW.PASJABAR.COM -- Ketua Umum PSSI, Erick Thohir, memberikan pernyataan terkait peluang kiper Como 1907, Emil…

2 jam ago

Insting Shin Tae-yong Terbukti di Laga Kontra Arab

WWW.PASJABAR.COM -- Insting Shin Tae-yong sebagai pelatih terbukti dengan memasang Marselino Ferdinan sebagai starter saat…

3 jam ago

Dayeuhkolot & Bojongsoang Banjir, PR Serius Untuk Semua

KABUPATEN BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM -- Banjir kembali melanda Dayeuhkolot dan Bojongsoang meski sudah dibangun berbagai infrastruktur…

4 jam ago