CLOSE ADS
CLOSE ADS
PASJABAR
Kamis, 8 Januari 2026
  • PASJABAR
  • PASBANDUNG
  • PASPENDIDIKAN
  • PASKREATIF
  • PASNUSANTARA
  • PASBISNIS
  • PASHIBURAN
  • PASOLAHRAGA
  • CAHAYA PASUNDAN
  • RUANG OPINI
  • PASJABAR
  • PASBANDUNG
  • PASPENDIDIKAN
  • PASKREATIF
  • PASNUSANTARA
  • PASBISNIS
  • PASHIBURAN
  • PASOLAHRAGA
  • CAHAYA PASUNDAN
  • RUANG OPINI
No Result
View All Result
PASJABAR
No Result
View All Result
ADVERTISEMENT
Home HEADLINE

Jelang Akhir Masa Jabatan, Kang Emil Berkemas

pri
3 September 2023
Jelang Akhir Masa Jabatan, Kang Emil Berkemas

Jelang akhir masa jabatan, Kang Emil berkemas

Share on FacebookShare on Twitter
ADVERTISEMENT

BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM — Menjelang akhir masa jabatan 5 September 2023, Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil rupanya sudah berkemas barang – barang pribadinya di rumah dinas Gedung Pakuan, Jalan Cicendo, Kota Bandung.

Aktivitas beberes itu bahkan telah dilakukan bersama istri, Atalia Praratya, sejak Selasa (29/8/2023).

“Hari ini beres-beres bersama istri saya karena semua ada awal, semua juga ada akhir, pernah datang dengan semangat di hari pertama dilantik dan di hari terakhir kita akan move on meninggalkan tempat yang selama lima tahun menjadi sumber energi, sumber semangat dalam sedih,” ujar Ridwan Kamil.

Baca juga:   Survei Nasional Pengelolaan Kinerja Guru Dibuka, Ini Cara Daftar dan Isi

Menurut Kang Emil — sapaan akrab Ridwan Kamil — kekuasaan itu sifatnya hanya sementara tidak bisa dimiliki selamanya. Ibarat kata, setiap masa ada orangnya, setiap orang ada masanya.

“Itulah kehidupan, tidak ada yang di dunia ini kita genggam semua termasuk urusan kekuasaan,” ucapnya.

Gubernur menghaturkan rasa terima kasih mendalam kepada seluruh warga karena sudah memberi kepercayaan memimpin Jabar bersama Uu Ruzhanul Ulum selama lima tahun.

“Terima kasih warga Jabar, sudah memberikan restu dan semangatnya kepada kami mengabdi, mudah-mudahan 2018 – 2023 akan diingat sebagai lima tahun yang luar biasa,” kata Ridwan Kamil.

Baca juga:   DPD Golkar Jabar Dukung Bahlil Lahadalia Sebagai Ketua Umum

Ketika ditanya pengalaman atau hal yang paling memorable ketika di Gedung Pakuan. Ridwan Kamil dengan tegar dan mata berkaca-kaca menyebut bahwa peristiwa almarhum Emmeril Kahn Mumtdz –Eril– menjadi momen berat selama mendiami Gedung Pakuan.

“Pertanyaannya berat, momen pas Eril, anak kecil yang berpulang,” sebutnya.

Selama lima tahun berada di Gedung Pakuan, Kang Emil selalu menjaga kehormatan (Gedung) tersebut dengan melakukan kegiatan yang menghadirkan kebermanfaatan.

Baca juga:   Marc Marquez Hanya Butuh 4 Poin di Motegi, Waspadai Mandalika & Sepang

Kepada Penjabat Gubernur, Ridwan Kamil berpesan agar menjaga Gedung Pakuan yang bersejarah dengan tidak dinodai  hal-hal negatif.

“Ini kehormatan, selama kehormatan itu hadir di gedung ini kita harus amalkan. Makanya tiap pulang (ke sini) mengingat agar selalu amanah menjaga kepercayaan rakyat Jawa Barat setiap pulang ke sini dan ini gedung yang teramat istimewa.  Jangan dinodai oleh hal – hal yang tidak amanah selama lima tahun saya jaga,” kata Ridwan Kamil.

“Cintai para petugas pekerja yang kerja secara ikhlas mereka adalah keluarga,” pungkas Ridwan Kamil.

Print Friendly, PDF & Email
Editor: pri
Tags: Atalia PraratyaErilgedung pakuangubernur jawa baratridwan kamil


Related Posts

budidaya kelapa sawit
HEADLINE

Gubernur Jabar Larang Budidaya Sawit di Seluruh Wilayah Jawa Barat

31 Desember 2025
Natal
HEADLINE

KDM: Pesan Natal Harus Hadir dalam Kepedulian Lingkungan

25 Desember 2025
Angkot
HEADLINE

Gubernur Jabar Liburkan Angkot Bandung Dua Hari Jelang Tahun Baru

24 Desember 2025

Categories

  • CAHAYA PASUNDAN
  • HEADLINE
  • PASBANDUNG
  • PASBISNIS
  • PASBUDAYA
  • PASDUNIA
  • PASFINANSIAL
  • PASGALERI
  • PASHIBURAN
  • PASJABAR
  • PASKESEHATAN
  • PASKREATIF
  • PASNUSANTARA
  • PASOLAHRAGA
  • PASPENDIDIKAN
  • PASTV
  • PASVIRAL
  • RUANG OPINI
  • TOKOH
  • Uncategorized
No Result
View All Result

Trending

Pelatih Como 1907, Cesc Fabregas, saat menangani kubu milik Grup Djarum asal Indonesia tersebut di ajang Liga Italia 2025-2026.(AFP/PIERO CRUCIATTI)
HEADLINE

Hattrick Kemenangan di Serie A: Fabregas Ingatkan Como 1907 Jangan Lengah Meski Tembus Papan Atas

8 Januari 2026

PISA, WWW.PASJABAR.COM – Tren positif Como 1907 terus berlanjut di kompetisi kasta tertinggi Italia, Serie A 2025/2026....

Ruben Amorim tak dapat menutupi amarahnya usai Man United ditahan imbang oleh West Ham United, Jumat (5/12/2025) WIB. (OLI SCARFF/AFP)

Keretakan Ruang Ganti Old Trafford: Konflik dengan Lisandro Martinez dan Pengabaian Pemain Jadi Alasan Amorim Dipecat

8 Januari 2026
Fabio Grosso sorot kinerja barisan pertahanan Sassuolo usai dibantai Juventus. (AFP/MARCO BERTORELLO)

Grosso Buka Suara Usai Kekalahan Sassuolo: Soroti Blunder Jay Idzes dan Kualitas Elite Juventus

8 Januari 2026
Foto: Arsenal FC via Getty Images/David Price

Arsenal vs Liverpool: Momentum Puncak Meriam London dan Prediksi Skor 3-1 Harry Redknapp

8 Januari 2026
Inter Milan harus gigit jari setelah Joao Cancelo memilih Barcelona pada bursa transfer Januari 2026. (Foto: IG @jpcancelo)

Joao Cancelo Pilih Barcelona, Inter Milan Tutup Pintu untuk Bek Sayap Baru di Januari

7 Januari 2026

Highlights

Arsenal vs Liverpool: Momentum Puncak Meriam London dan Prediksi Skor 3-1 Harry Redknapp

Joao Cancelo Pilih Barcelona, Inter Milan Tutup Pintu untuk Bek Sayap Baru di Januari

Como 1907 Tembus Zona Liga Champions! Bungkam Pisa 3-0 Lewat Dominasi Babak Kedua

Kaesang Pangarep Kokohkan Struktur PSI Jawa Barat: Targetkan Kepengurusan Hingga Tingkat Desa dan 5 Juta Suara

Gubernur Dedi Mulyadi: Pemprov Jabar Resmi Hentikan Pendanaan Masjid Raya Bandung karena Status Wakaf

Jonathan David Menyala! Juventus Bungkam Sassuolo Tiga Gol Tanpa Balas

PASJABAR

© 2018 www.pasjabar.com

Navigate Site

  • REDAKSI
  • Pedoman Media Siber
  • Disclaimer
  • Alamat Redaksi & Iklan

Follow Us

No Result
View All Result
  • PASJABAR
  • PASBANDUNG
  • PASPENDIDIKAN
  • PASKREATIF
  • PASNUSANTARA
  • PASBISNIS
  • PASHIBURAN
  • PASOLAHRAGA
  • CAHAYA PASUNDAN
  • RUANG OPINI

© 2018 www.pasjabar.com

This website uses cookies. By continuing to use this website you are giving consent to cookies being used. Visit our Privacy and Cookie Policy.