PASBANDUNG

Ojol Bandung Ngahiji Akan Bantu Korban Bencana di Jabar

ADVERTISEMENT

BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM — Ratusan pengemudi ojek online yang tergabung dalam Ojol Bandung ngahiji melakukan kegiatan silaturahmi dengan instansi Pemerintah Provinsi Jawa Barat dan penegak hukum Polrestabes Bandung di Jalan Sumatera, Kota Bandung, Rabu (13/3/2024).

“Selain bersilaturahmi dengan instansi Pemerintah Provinsi Jawa Barat dan penegak hukum, kegiatan ini juga bertujuan membantu kemanusiaan untuk bencana alam yang terjadi di Jawa Barat,” kata Ketua Pelaksana Kegiatan Ojol Bandung Ngahiji, Yudi Sumantri.

Pihaknya juga akan bergerak jika ada bencana di Tanah Pasundan ini. Hal tersebut demi kemanusiaan.

Yudi mengatakan kegiatan positif ini dengan hadirnya pihak perwakilan dari Binmas Polrestabes Bandung, Polda Jabar dan BPBD Provinsi Jawa Barat ini akan terus berkesinambungan demi menjaga solidaritas dan kemanusiaan di Tanah Pasundan. (uby)

Uby

Recent Posts

Bey Machmudin Ajak Buruh Hadirkan Kegiatan Positif pada Hari Buruh Internasional

BEKASI, WWW.PASJABAR.COM -- Penjabat Gubernur Jawa Barat Bey Machmudin mengajak para pekerja untuk mengisi peringatan…

11 jam ago

Kota Bandung Tanam Cabai dan Bawang Serentak di Seluruh Kecamatan

BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM -- Pemerintah Kota (Pemkot) Bandung menggelar penanaman bawang merah dan cabai rawit, serentak…

13 jam ago

Harga Cabai Kembali Naik, Ini Penyebabnya!

BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM – Sejak dua hari terakhir, harga sejumlah komoditi cabai di Pasar Tradisional Kosambi,…

15 jam ago

Diskimrum Jabar Apresiasi Pembangunan 2800 Hunian Baru di Kawasan Bandung Timur oleh Perum Perumnas

BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM -- Dengan luas wilayah 166,59 kilometer persegi, Kota Bandung menjadi salah kota terpadat…

1 hari ago

Potensi Tsunami Pasca Erupsi Gunung Ruang

BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM -- Paska terjadinya erupsi cukup besar pada Gunung Ruang di Kabupaten Sitaro, Sulawesi…

1 hari ago

Bio Farma Berikan Bantuan Mesin untuk Lembaga Pemasyarakatan (LAPAS) Jelekong & Sukamiskin Bandung

BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM -- Bio Farma melalui program Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan (TJSL) berkomitmen untuk…

1 hari ago