CLOSE ADS
CLOSE ADS
PASJABAR
Minggu, 1 Februari 2026
  • PASJABAR
  • PASBANDUNG
  • PASPENDIDIKAN
  • PASKREATIF
  • PASNUSANTARA
  • PASBISNIS
  • PASHIBURAN
  • PASOLAHRAGA
  • CAHAYA PASUNDAN
  • RUANG OPINI
  • PASJABAR
  • PASBANDUNG
  • PASPENDIDIKAN
  • PASKREATIF
  • PASNUSANTARA
  • PASBISNIS
  • PASHIBURAN
  • PASOLAHRAGA
  • CAHAYA PASUNDAN
  • RUANG OPINI
No Result
View All Result
PASJABAR
No Result
View All Result
ADVERTISEMENT
Home PASPENDIDIKAN

Dosen DKV Unpas: AI Tidak Bisa Menggantikan Peran Desainer Grafis

Hanna Hanifah
11 Februari 2025
DKV Unpas

ilustrasi. (foto: freepik)

Share on FacebookShare on Twitter
ADVERTISEMENT

BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM – Dosen Desain Komunikasi Visual Universitas Pasundan (DKV Unpas), Rafly Rakarazi, S.Ds., menegaskan bahwa kehadiran AI dalam dunia desain tidak bisa dihindari, tetapi juga tidak perlu ditakuti.

Menurut Dosen DKV Unpas ini, AI sebaiknya dijadikan sebagai alat bantu, bukan sebagai pengganti kreativitas manusia.

Kemajuan teknologi Artificial Intelligence (AI) semakin pesat dan mulai digunakan dalam berbagai bidang, termasuk desain grafis.

Namun, apakah AI dapat sepenuhnya menggantikan peran seorang desainer grafis?

“Pertama kali munculnya komputer juga sempat menimbulkan kekhawatiran bagi para desainer grafis, arsitek, dan profesi kreatif lainnya. Hal yang sama terjadi saat ini dengan kemunculan AI,” ujar Rafly, dilansir dari unpas.ac.id.

Baca juga:   Ati Raih Gelar Doktor Ilmu Sosial Pascasarjana Unpas, Bahas Peningatan Pengawasan

Ia membandingkan fenomena AI dengan peralihan dari kamera analog ke kamera digital/DSLR.

Dahulu, kamera analog banyak diminati, tetapi ketika kamera digital muncul, orang lebih memilihnya karena lebih praktis.

Rafly menekankan bahwa AI hanyalah alat (tools) dan tidak memiliki kemampuan untuk menciptakan sesuatu yang benar-benar baru.

Selain itu, AI tidak mengenal konsep hak cipta karena hanya mampu mengolah data dan gambar yang telah ada sebelumnya.

Baca juga:   Euis Raih Gelar Doktor Ilmu Sosial Pascasarjana Unpas, Bahas Politisi Perempuan

“AI tidak bisa berimajinasi. AI hanya mampu mengolah dan mengombinasikan ide atau gambar yang sudah ada, seperti proses kolase. AI bukan kreator sejati, tetapi lebih sebagai alat modifikasi dari karya yang telah ada,” jelasnya.

Dosen muda Unpas ini juga menegaskan bahwa AI saat ini masih berada pada tahap awal pengembangan dalam dunia desain, yang hanya mampu menghasilkan karya yang sekadar bagus, menarik, dan estetis.

Baca juga:   Paguyuban Pasundan dan Unpas Gelar FGD RUU Sisdiknas 2022

“Setiap perkembangan teknologi bertujuan untuk mempermudah dan menyempurnakan pekerjaan manusia. AI hadir dalam konteks ini, bukan untuk menggantikan kreativitas manusia,” katanya.

Oleh karena itu, Rafly berpesan kepada para desainer dan seniman untuk tetap menjunjung tinggi orisinalitas dan kreativitas mereka.

“Jadilah desainer atau seniman yang unik dan autentik. Dengan begitu, kita tidak perlu takut akan kehadiran AI, karena keaslian karya manusia tetap tidak tergantikan,” tutupnya. (han)

Print Friendly, PDF & Email
Editor: Yatti Chahyati
Tags: dkv unpasDosen DKV Unpasunpas


Related Posts

unpas
PASPENDIDIKAN

Mahasiswa DKV Unpas Pamerkan Karya UAS dalam Pameran Tiga Hari

31 Januari 2026
unpas
PASPENDIDIKAN

Mahasiswi Unpas Raih Juara Dua Poster Infografis Tingkat Internasional

30 Januari 2026
Edri Fauzan
HEADLINE

Edri Fauzan Resmi Raih Gelar Doktor Unpas, Teliti Pengaruh Influencer hingga Media Sosial pada Investor Gen Z

30 Januari 2026

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Categories

  • CAHAYA PASUNDAN
  • HEADLINE
  • PASBANDUNG
  • PASBISNIS
  • PASBUDAYA
  • PASDUNIA
  • PASFINANSIAL
  • PASGALERI
  • PASHIBURAN
  • PASJABAR
  • PASKESEHATAN
  • PASKREATIF
  • PASNUSANTARA
  • PASOLAHRAGA
  • PASPENDIDIKAN
  • PASTV
  • PASVIRAL
  • RUANG OPINI
  • TOKOH
  • Uncategorized
Radio Player
No Result
View All Result

Trending

NASA misi luar angkasa
HEADLINE

NASA Umumkan Misi Astronot Swasta Baru, Axiom Space Jadi Andalan

31 Januari 2026

# NASA misi luar angkasa FLORIDA, WWW.PASJABAR.COM -- NASA kembali menegaskan langkah seriusnya dalam pengembangan industri luar...

Indonesia vs Irak futsal

Imbang Lawan Irak, Indonesia Kukuh di Puncak Grup A AFC Futsal Asian Cup 2026

31 Januari 2026
Fast Forever

Universal Pastikan Fast Forever Rilis Maret 2028 di Bioskop

31 Januari 2026
Persib vs Persis Solo

Persib Makin “Kedinginan” Usai Kalahkan Persis Solo

31 Januari 2026
Raffi Ahmad longsor Bandung Barat

Raffi Ahmad di Lokasi Longsor Pasirlangu, Janjikan Bantuan Rp2 Miliar untuk Pemulihan

31 Januari 2026

Highlights

Persib Makin “Kedinginan” Usai Kalahkan Persis Solo

Raffi Ahmad di Lokasi Longsor Pasirlangu, Janjikan Bantuan Rp2 Miliar untuk Pemulihan

Sony Pictures Perkenalkan Pemeran Biopik The Beatles yang Rilis 2028

Gim Sepak Bola UFL Soccer Game 2026 Resmi Rilis di Android

Mahasiswa DKV Unpas Pamerkan Karya UAS dalam Pameran Tiga Hari

PVMBG Bongkar Penyebab Longsor Maut Cisarua, Bukan Hanya Hujan Deras

PASJABAR

© 2018 www.pasjabar.com

Navigate Site

  • REDAKSI
  • Pedoman Media Siber
  • Disclaimer
  • Alamat Redaksi & Iklan

Follow Us

No Result
View All Result
  • PASJABAR
  • PASBANDUNG
  • PASPENDIDIKAN
  • PASKREATIF
  • PASNUSANTARA
  • PASBISNIS
  • PASHIBURAN
  • PASOLAHRAGA
  • CAHAYA PASUNDAN
  • RUANG OPINI

© 2018 www.pasjabar.com

This website uses cookies. By continuing to use this website you are giving consent to cookies being used. Visit our Privacy and Cookie Policy.