CLOSE ADS
CLOSE ADS
PASJABAR
Rabu, 5 November 2025
  • PASJABAR
  • PASBANDUNG
  • PASPENDIDIKAN
  • PASKREATIF
  • PASNUSANTARA
  • PASBISNIS
  • PASHIBURAN
  • PASOLAHRAGA
  • CAHAYA PASUNDAN
  • RUANG OPINI
  • PASJABAR
  • PASBANDUNG
  • PASPENDIDIKAN
  • PASKREATIF
  • PASNUSANTARA
  • PASBISNIS
  • PASHIBURAN
  • PASOLAHRAGA
  • CAHAYA PASUNDAN
  • RUANG OPINI
No Result
View All Result
PASJABAR
No Result
View All Result
ADVERTISEMENT
Home HEADLINE

Mental Baja Dua Wonderkid Timnas Spanyol

pri
15 Juli 2024
Mental Baja Dua Wonderkid Timnas Spanyol

pemain timnas Spanyol, Lamine Yamal dan Nico Williams. (instagram/@euro2024)

Share on FacebookShare on Twitter
ADVERTISEMENT

WWW.PASJABAR.COM — Lamine Yamal dan Nico Williams memiliki mental yang berbeda saat bermain untuk Timnas Spanyol level senior.

Penampilan kedua pemain tersebut menjadi sorotan utama dalam perjalanan Timnas Spanyol di Euro 2024.

Dua wonderkid tim nasional Spanyol, Lamine Yamal dan Nico Williams, membuat senior heran dan membongkar kelakuan mereka sebelum final Euro 2024.

Baik Lamine Yamal maupun Nico Williams masih berusia sangat muda saat mengikuti turnamen tersebut.

Namun, Yamal sudah mampu mencetak empat assist untuk Spanyol di usianya yang baru 17 tahun.

Baca juga:   Lamine Yamal Suguhkan Dribel Gila

Salah satu assist tersebut dicetak untuk gol Williams pada babak final Euro 2024.

Williams menjadi salah satu pemain penting dalam kemenangan Spanyol saat baru berusia 22 tahun.

Kiper Timnas Spanyol, Unai Simon, sudah menyadari mental baja kedua rekan setimnya sebelum final digelar.

“Saya sudah merasa gugup saat kami berada di bus,” kata Unai Simon seperti dilansir dari Sport.

“Sementara Yamal dan Williams masih bisa menari dan bersenang-senang,” ucap Simon menambahkan.

Baca juga:   Profil Lamine Yamal, Pencetak Gol Termuda di Piala Eropa

Pengalaman tidak selalu menjadi indikator sikap yang ditunjukkan pemain kala melakoni laga besar.

Final Euro 2024 menjadi partai puncak pertama Yamal dan Williams di level senior.

Di antara para pemain yang jauh lebih senior, keduanya mampu tampil dengan gemilang.

Keberadaan Yamal dan Williams memberi harapan besar untuk Spanyol di masa depan.

La Furia Roja bisa mendominasi sepak bola mengingat karier kedua pemain ini masih panjang.

Spanyol bisa mengulangi dominasi yang pernah mereka catatkan dari 2008 hingga 2012.

Baca juga:   Persib Bandung dikalahkan PSM, Rekor Luis Milla Hancur!

Dalam periode tersebut, Spanyol berhasil meraih dua trofi Euro dan satu Piala Dunia.

Setelah 2012, La Furia Roja memang mengalami penurunan kualitas dan sulit menjadi juara.

Kehadiran generasi baru membawa Spanyol kembali ke status sebagai raja Benua Eropa.

Dominasi selanjutnya tergantung kepada kemampuan pemain untuk menjaga konsistensi.

Yamal dan Williams sudah mendapat sorotan atas kemampuan keduanya di Euro 2024.

Keduanya tinggal mengasah kemampuan di klub masing-masing untuk menjaga performa saat ini.

Print Friendly, PDF & Email
Editor: pri
Tags: Lamine YamalNico WilliamsTimnas Spanyol


Related Posts

Vinicius Junior 'bernafsu' menghampiri Lamine Yamal setelah laga Real Madrid vs Barcelona tuntas. (REUTERS/Susana Vera)
HEADLINE

Vinicius Junior Panas ke Lamine Yamal: “Kamu Banyak Bicara, Cuma Bisa Oper ke Belakang!”

27 Oktober 2025
Vinicius Junior (kiri) berbicara dengan Lamine Yamal dalam pertandingan Liga Spanyol antara Real Madrid vs Barcelona di Stadion Santiago Bernabeu di Madrid pada 26 Oktober 2025. (Foto oleh Oscar DEL POZO / AFP)(AFP/OSCAR DEL POZO)
HEADLINE

Keributan Pecah di El Clasico! Wasit Hujani Madrid & Barca Kartu, Polisi Turun Tangan

27 Oktober 2025
Presiden Barcelona, Joan Laporta. (Foto: AP/Joan Monfort)
HEADLINE

Laporta Optimistis Barcelona Taklukkan Real Madrid: Pemain Sangat Termotivasi di El Clasico

25 Oktober 2025

Categories

  • CAHAYA PASUNDAN
  • HEADLINE
  • PASBANDUNG
  • PASBISNIS
  • PASBUDAYA
  • PASDUNIA
  • PASFINANSIAL
  • PASGALERI
  • PASHIBURAN
  • PASJABAR
  • PASKESEHATAN
  • PASKREATIF
  • PASNUSANTARA
  • PASOLAHRAGA
  • PASPENDIDIKAN
  • PASTV
  • PASVIRAL
  • RUANG OPINI
  • TOKOH
  • Uncategorized
No Result
View All Result

Trending

Sandiwara Sunda “Pernikahan Dini” karya LS Dwi Murni tampil di Bandung, angkat isu pernikahan anak dan penyalahgunaan kuasa lewat pesan moral dan budaya. (Eci/pasjabar)
HEADLINE

Sandiwara Sunda “Pernikahan Dini” Angkat Isu Sosial di Rumentang Siang Bandung

4 November 2025

Bandung, www.pasjabar.com -- Isu sosial tentang penyalahgunaan kuasa dan pelanggaran etika dalam masyarakat diangkat lewat pertunjukan sandiwara...

Kiper AC Milan, Mike Maignan, merayakan golnya di akhir pertandingan Serie A Italia antara AC Milan dan AS Roma di Stadion San Siro, Milan, pada 2 November 2025. (Isabella BONOTTO / AFP)

Mike Maignan Bersinar, Tapi AC Milan Terancam Kehilangan Sang Kiper!

4 November 2025
Tunggal putri Indonesia, Putri Kusuma Wardani, harus mengakui keunggulan Mia Blichfeldt dari Denmark pada final Hylo Open 2025 di Saarbruecken, Jerman, 2 November 2025. (TANGKAPAN LAYAR BWF TV)

Mia Blichfeldt Taklukkan Putri KW, Juara Hylo Open 2025!

4 November 2025
Angin puting beliung terjang Ujung Berung, Bandung. Puluhan rumah rusak, pohon tumbang, dan warga panik. Petugas BPBD lakukan evakuasi dan pembersihan. (Uby/pasjabar)

Angin Puting Beliung Hantam Bandung, Puluhan Rumah Rusak!

4 November 2025
Persib vs Selangor

Persib Optimistis Hadapi Selangor di AFC Champions League, Thom Haye: Tim Semakin Solid!

4 November 2025

Highlights

Angin Puting Beliung Hantam Bandung, Puluhan Rumah Rusak!

Persib Optimistis Hadapi Selangor di AFC Champions League, Thom Haye: Tim Semakin Solid!

Luis Enrique Siap Tantang Dominasi Bayern di Parc des Princes

Arne Slot Waspadai Aksi Gila Vinicius Junior di Anfield!

Biaya Haji 2026 Turun Dua Juta Rupiah

Malam Ini Timnas Indonesia U-17 Hadapi Zambia di Piala Dunia U-17 2025 Qatar

PASJABAR

© 2018 www.pasjabar.com

Navigate Site

  • REDAKSI
  • Pedoman Media Siber
  • Alamat Redaksi & Iklan

Follow Us

No Result
View All Result
  • PASJABAR
  • PASBANDUNG
  • PASPENDIDIKAN
  • PASKREATIF
  • PASNUSANTARA
  • PASBISNIS
  • PASHIBURAN
  • PASOLAHRAGA
  • CAHAYA PASUNDAN
  • RUANG OPINI

© 2018 www.pasjabar.com

This website uses cookies. By continuing to use this website you are giving consent to cookies being used. Visit our Privacy and Cookie Policy.