CLOSE ADS
CLOSE ADS
PASJABAR
Minggu, 16 November 2025
  • PASJABAR
  • PASBANDUNG
  • PASPENDIDIKAN
  • PASKREATIF
  • PASNUSANTARA
  • PASBISNIS
  • PASHIBURAN
  • PASOLAHRAGA
  • CAHAYA PASUNDAN
  • RUANG OPINI
  • PASJABAR
  • PASBANDUNG
  • PASPENDIDIKAN
  • PASKREATIF
  • PASNUSANTARA
  • PASBISNIS
  • PASHIBURAN
  • PASOLAHRAGA
  • CAHAYA PASUNDAN
  • RUANG OPINI
No Result
View All Result
PASJABAR
No Result
View All Result
ADVERTISEMENT
Home PASPENDIDIKAN

Mahasiswa Tunanetra Unisba Raih Beasiswa Hafiz Qur’an

admin
7 September 2019
Share on FacebookShare on Twitter
ADVERTISEMENT

BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM – Meski lahir dengan keterbatasan pengelihatan, Nu’man Tsabits mampu menjadi penghafal Al-quran atau hafiz saat menginjak usia 22 tahun, karena hal itu akhirnya ia meraih beasiswa Hafiz Alquran dari Universitas Islam Bandung (Unisba).

Nu’man menyelesaikan masa studinya di SLBN-A Citeureup, Kota Cimahi, pria kelahiran 5 Mei 1995 itu berhasil menghafalkan Alquran dalam waktu empat tahun di sebuah pondok pesantren di Cirebon pada 2014 lalu.

Bermodalkan Al-quran braille dan murottal MP3 yang diputar berulang-ulang setiap hari, Nu’man ini bisa menghafal kitab suci yang berisi 6.236 ayat tersebut. “Saya sistemnya one day one page. Dalam Al-Quran ada 604 halaman jadi idealnya jika ada niatan dua tahun kurang sebaranya bisa hafal. Namun, karena di sana saya sambil mengajar dan kadang ada masa malasnya juga akhirnya baru hafal di tahun keempat ,”ujarnya.

Baca juga:   SMAN 7 Bandung Siap Pertahankan Gelar

Nu’man mengatakan, motivasi terbesarnya untuk menjadi seorang hafiz adalah kedua orang tuanya. Dia menuturkan, dari enam bersaudara hanya dirinya yang mengalami kebutaan. Pria asal Majalengka ini bercerita tentang sebuah hadis yang mengatakan bahwa hanya orang-orang penghafal Al-quran saja yang dapat memakaikan mahkota kepada orang tuanya di akhirat kelak.

“Saya sadar tidak punya kemampuan untuk membahagiakan orang tua di dunia,  jangankan membalas budi untuk mebahagiakan saja sulit maka saya ingin membahagiakan kedua orang tua saya di akhirat,”katanya saat ditemui di sela-sela pelaksanaan Ta’aruf Mahaiswa baru Unisba beberapa waktu lalu.

Baca juga:   Pakar Unpad : Penerima Vaksin Masih Rentan Terkena Covid-19

Nu’man menambahkan barang siapa yang tidak mengingat Allah yaitu membaca Al-quran maka hidupnya akan dipersulit dan akan dibangkitkan di akhirat dalam keadaan buta. “Saya tidak bisa membayangkan di dunia saya terlahir dengan kondisi seperti ini betapa susahnya jika tidak mendapatkan bantuan orang sedangkan di akhirat kepada siapa saya harus bergantung,” jelasnya.

Baca juga:   Nurul Duta Kampus Unpas Ingin Jadi Sociopreneur yang Tebarkan Kebaikan

Berkat ketekunannya dalam menghafal Al-qur’an, kini Nu’man berhasil meraih beasiswa penuh hingga sarjana melalui program hafiz qur’an di Fakultas Tarbiyah dan Keguruan Unisba. Dia berharap kehadriannya di kampus biru dapat menularkan energi positif kepada rekan-rekannya untuk meningkatkan kulitas diri dalam mempelajari dan mengamalkan Al-qur’an. (*/tie)

 

 

Print Friendly, PDF & Email
Editor:
Tags: beasiswa hafizunisbauniversitas islam


Related Posts

Menteri HAM Natalius Pigai kunjungi Unisba usai insiden gas air mata. Ia jamin kebebasan akademik dan minta aparat kedepankan dialog. (Uby/pasjabar)
HEADLINE

Menteri HAM Natalius Pigai Tinjau Unisba Usai Penembakan Gas Air Mata

4 September 2025
Unisba
HEADLINE

Pasca Insiden Tamansari, Dedi Mulyadi Sambangi Kampus Unisba Bandung

2 September 2025
Sweeping Massa
HEADLINE

Wakil Wali Kota Bandung Tinjau Unisba Pasca Kericuhan Sweeping Massa

2 September 2025

Categories

  • CAHAYA PASUNDAN
  • HEADLINE
  • PASBANDUNG
  • PASBISNIS
  • PASBUDAYA
  • PASDUNIA
  • PASFINANSIAL
  • PASGALERI
  • PASHIBURAN
  • PASJABAR
  • PASKESEHATAN
  • PASKREATIF
  • PASNUSANTARA
  • PASOLAHRAGA
  • PASPENDIDIKAN
  • PASTV
  • PASVIRAL
  • RUANG OPINI
  • TOKOH
  • Uncategorized
No Result
View All Result

Trending

jadwal motogp valencia 2025
HEADLINE

Jadwal Lengkap MotoGP Valencia 2025: Pekan Penutup Musim

15 November 2025

WWW.PASJABAR.COM - Jadwal pekan balap MotoGP Valencia 2025 akan digelar di Sirkuit Ricardo Tormo, Spanyol, pada 14–16...

Jorge Martin

Jorge Martin Pilih Bermain Aman di Hari Pertama MotoGP Valencia

15 November 2025
PUBG Mobile Balenciaga

PUBG Mobile Gandeng Balenciaga Hadirkan Konten Fesyen Eksklusif

15 November 2025
Teh Herbal Dinilai Efektif Bantu Tubuh Hadapi Polusi Udara

Teh Herbal Dinilai Efektif Bantu Tubuh Hadapi Polusi Udara

15 November 2025
oneplus 15

OnePlus 15 Hadirkan Desain Baru dan Sistem Kamera Internal

15 November 2025

Highlights

Teh Herbal Dinilai Efektif Bantu Tubuh Hadapi Polusi Udara

OnePlus 15 Hadirkan Desain Baru dan Sistem Kamera Internal

Film Dopamin Raih Antusiasme Tinggi dan Jadi Perbincangan Penonton

DPMKP Ingatkan Risiko Kebakaran Tetap Tinggi Meski Sudah Hujan

Minangkabau & International Culinary Expo 2025 Ramaikan Bandung

Penelitian Ungkap Otak Lebih Tajam Saat Lelah pada Malam Hari

PASJABAR

© 2018 www.pasjabar.com

Navigate Site

  • REDAKSI
  • Pedoman Media Siber
  • Disclaimer
  • Alamat Redaksi & Iklan

Follow Us

No Result
View All Result
  • PASJABAR
  • PASBANDUNG
  • PASPENDIDIKAN
  • PASKREATIF
  • PASNUSANTARA
  • PASBISNIS
  • PASHIBURAN
  • PASOLAHRAGA
  • CAHAYA PASUNDAN
  • RUANG OPINI

© 2018 www.pasjabar.com

This website uses cookies. By continuing to use this website you are giving consent to cookies being used. Visit our Privacy and Cookie Policy.