PASHIBURAN

IU Kembali Dapat Predikat Perfect All Kill

ADVERTISEMENT

BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM– IU kembali mendapat predikat “perfect all kill” untuk lagu terbarunya berjudul “LILAC”, yang merupakan kali ke dua di tahun 2021.

Melansir Soompi dan Antara, Senin(29/3/2021), “LILAC” merupakan album kelima IU yang dirilis pada 25 Maret lalu, sementara dalam kurun waktu 2 hari lagunya yang juga berjudul “LILAC” langsung meraih predikat “all-kill” pada 27 Maret.

Raihan predikat “all-kill” diberikan kepada lagu yang merajai tangga lagu di Korea dan bertengger menjadi lagu nomor 1 dan 24Hits di Melon, tangga lagu harian VIBES, tangga lagu Genie and Bugs, serta tangga lagu di FLO dan iChart.

Sementara untuk raihan predikat “perfect all-kill” diberikan pada lagu yang merajai tangga lagu iChart mingguan.

Selain “LILAC”, lagu precomeback IU yang berjudul “Celebrity” telah meraih predikat yang sama pada Januari 2021.

Terbaru IU juga merilis video klip untuk lagu “Coin” yang kini telah ditonton oleh 4,5 juta penonton di YouTube. (*)

Tiwi Kasavela

Recent Posts

Kalahkan Jakarta, Jawa Barat Kumpulkan 538 Medali di PON XXI Aceh – Sumut

WWW.PASJABAR.COM -- Jawa Barat resmi menyabet status sebagai juara umum di Pekan Olahraga Nasional (PON)…

11 jam ago

Mapag Hujan: Aksi Bersih Sungai Menyambut Musim Hujan di Kota Bandung

BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM - Pemerintah Kota Bandung mengadakan kegiatan Mapag Hujan (Maraton Bebersih Walungan dan Susukan)…

12 jam ago

Jangan Sembarang Gula! Ini Jenis Gula yang Baik untuk Penderita Diabetes

BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM - Dokter spesialis gizi klinik dari Rumah Sakit Pusat Otak Nasional Prof. Dr.…

13 jam ago

Landak Jawa Ditemukan Berkeliaran di Jalan Padjadjaran Kota Bandung

BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM -- Seekor Landak Jawa ditemukan berkeliaran di kawasan Jalan Pajadjaran Kota Bandung. Hewan…

14 jam ago

Puluhan Pengungsi Gempa di Kertasari Mengeluh Sakit, Tim Medis Dikerahkan

BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM - Akibat cuaca dingin, puluhan pengungsi di tenda pengungsian gempa Kertasari mengeluh sakit.…

14 jam ago

Dedi Mulyadi Ajak Paguyuban Pasundan Lakukan Ini di Jabar

BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM – Politikus yang juga Calon Gubernur Jawa Barat Dedi Mulyadi, mengajak Paguyuban Pasundan…

14 jam ago