CLOSE ADS
CLOSE ADS
PASJABAR
Kamis, 8 Januari 2026
  • PASJABAR
  • PASBANDUNG
  • PASPENDIDIKAN
  • PASKREATIF
  • PASNUSANTARA
  • PASBISNIS
  • PASHIBURAN
  • PASOLAHRAGA
  • CAHAYA PASUNDAN
  • RUANG OPINI
  • PASJABAR
  • PASBANDUNG
  • PASPENDIDIKAN
  • PASKREATIF
  • PASNUSANTARA
  • PASBISNIS
  • PASHIBURAN
  • PASOLAHRAGA
  • CAHAYA PASUNDAN
  • RUANG OPINI
No Result
View All Result
PASJABAR
No Result
View All Result
ADVERTISEMENT
Home PASOLAHRAGA

Tim U-22 Bisa Ikut Dalam SEA Games 2023 di Kamboja

Nurrani Rusmana
8 April 2023
Tim U-22 Bisa Dalam SEA Games 2023 di Kamboja, Indonesia Tak di Banned FIFA

Ketua Umum PSSI Erick Thohir hadir dalam acara syukuran jelang mengikuti SEA Games 2023 melalui daring. (Foto: PSSI)

Share on FacebookShare on Twitter
ADVERTISEMENT

BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM — Tim U-22 mengadakan syukuran jelang mengikuti SEA Games 2023 di Kamboja. Kegiatan berlangsung di Hotel Sultan, Jumat (7/4/2023) kemarin.

Dilansir dari laman PSSI, hadir dalam acara tersebut, pelatih Indra Sjafri, anggota Exco Endri Erawan dan seluruh staf pelatih juga para pemain. Ketua Umum PSSI Erick Thohir turut hadir melalui daring karena masih berada di luar negeri.

“Alhamdulillah kita bisa diberikan kesempatan kembali oleh FIFA untuk bermain. Apalagi di SEA Games. Tentu hal ini sangat membahagiakan buat kita semua, kita bisa kembali menyiapkan timnas secara serius. Tentu ini upaya kerja kita bersama, bukan individu saya saja, tetapi semua exco, pelatih, pemain, semua masyarakat sepakbola Indonesia yang terus berjuang untuk harga diri kita,” kata Erick Thohir.

Baca juga:   Seminggu Krusial bagi Mees Hilgers dan Eliano Reijnders

Erick Thohir Harap Bisa Bermain dengan Baik di Sea Games 2023

Erick juga berharap dengan kesempatan bisa bermain di SEA Games 2023, timnas bisa memberikan yang terbaik.

“Saya berharap dengan kesempatan yang diberikan hari ini, tentu di masa masa mendatang kita harus serius menyiapkan timnas, dan saya rasa ini menjadi penting untuk menunjukkan prestasi kita, bukan pola pikir presepsi yang dibentuk tetapi memang hasil nyata. Kita ingin mengibarkan bendera merah putih di manca negara,” harapnya.

Baca juga:   Level Timnas Jepang Berada Jauh diatas Timnas Thailand

“Saya mengucapkan terima kasih atas keseriusan tim pelatih dan para pemain di pemusatan latihan jangka pendek ini benar-benar serius menjaga pikiran, hati dan semangat kita untuk bisa mendapatkan yang terbaik di SEA Games nanti,” sambungnya.

Garuda Nusantara dalam SEA Games nanti berada di Grup A bersama tuan rumah Kamboja, Myanmar, Filipina, dan Timor Leste. Sedangkan Grup B akan berisi Thailand, Vietnam, Malaysia, Singapura, dan Laos.

Baca juga:   Bupati Bandung Sambut Atlet Berprestasi di SEA Games 2023

“Terima kasih pak Erick sudah berjuang untuk sepakbola Indonesia. Kami bersyukur setelah mendapatkan kabar baik, bahwa kita masih bisa bermain di SEA Games dan tidak mendapatkan sanksi berat dari FIFA. Kami akan berusaha sekuat tenaga agar dapat meraih hasil yang kita semua inginkan,” kata Indra Sjafri.

SEA Games 2023 akan digelar pada 5-17 Mei 2023. Namun, untuk cabang olahraga sepakbola akan lebih dulu memulai pertandingannya pada 29 April 2023. (*/ran)

Print Friendly, PDF & Email
Editor: Nurrani Rusmana
Tags: Erick ThohirKetum PSSISEA Games 2023


Related Posts

Satria Muda Pertamina Bandung resmi luncurkan tim dan jersei musim 2026 di GOR C-Tra Arena. Abraham Damar Grahita siap bawa gelar juara ke Bandung! (Eci/pasjabar)
HEADLINE

Era Baru di Bandung: Satria Muda Pertamina Resmi Luncurkan Tim dan Jersei Musim 2026

5 Januari 2026
John Herdman. Foto: Toronto Star via Getty Images/Steve Russell
HEADLINE

Resmi Pimpin Timnas Indonesia, Inilah Reputasi Mentereng John Herdman: Sang Kolektor Medali Olimpiade

3 Januari 2026
Pelatih timnas Kanada, John Herdman, memberikan instruksi dari pinggir lapangan dalam laga melawan Amerika Serikat pada Kualifikasi Piala Dunia Zona CONCACAF yang digelar di Stadion Tim Hortons Field, Ontario, pada 30 Januari 2022.(Getty Images via AFP/VAUGHN RIDLEY)
HEADLINE

Resmi Melatih Timnas Indonesia 2026: John Herdman Kantongi Gaji Rp8 Miliar Per Tahun

28 Desember 2025

Categories

  • CAHAYA PASUNDAN
  • HEADLINE
  • PASBANDUNG
  • PASBISNIS
  • PASBUDAYA
  • PASDUNIA
  • PASFINANSIAL
  • PASGALERI
  • PASHIBURAN
  • PASJABAR
  • PASKESEHATAN
  • PASKREATIF
  • PASNUSANTARA
  • PASOLAHRAGA
  • PASPENDIDIKAN
  • PASTV
  • PASVIRAL
  • RUANG OPINI
  • TOKOH
  • Uncategorized
No Result
View All Result

Trending

Pelatih kepala Timnas Indonesia U-20 Nova Arianto. (instagram/@novarianto30)
HEADLINE

Mengejutkan! Nama Nova Arianto Resmi Dicoret dari Daftar Asisten John Herdman di Timnas Senior, Ada Apa?

8 Januari 2026

JAKARTA, WWW.PASJABAR.COM – Sebuah kejutan besar datang dari internal Skuad Garuda tak lama setelah PSSI mengumumkan John Herdman...

Getty/GOAL

Man City Ditahan Imbang Brighton 1-1: Haaland Ukir Rekor Fantastis, Etihad Kembali Gigit Jari

8 Januari 2026
Viktor Gyokeres (kiri) berduel dengan gelandang Spanyol, Alberto Moleiro (kanan), dalam pertandingan persahabatan pramusim antara Arsenal vs Villarreal di Stadion Emirates di London pada 6 Agustus 2025. (Foto oleh Glyn KIRK / AFP)(AFP/GLYN KIRK)

Adu Tajam Viktor Gyökeres dan Cody Gakpo di Emirates

8 Januari 2026
Ilustrasi Arsenal vs Liverpool. Foto: AFP/Darren Staples.

Prediksi Arsenal vs Liverpool: Misi Balas Dendam Meriam London di Benteng Emirates

8 Januari 2026
Benjamin Sesko akhiri puasa gol, langsung cetak brace. (Action Images via Reuters/Craig Brough)

Debut Darren Fletcher Diwarnai Drama 4 Gol: Benjamin Sesko Gemilang, Tiang Gawang Gagalkan Kemenangan MU atas Burnley

8 Januari 2026

Highlights

Prediksi Arsenal vs Liverpool: Misi Balas Dendam Meriam London di Benteng Emirates

Debut Darren Fletcher Diwarnai Drama 4 Gol: Benjamin Sesko Gemilang, Tiang Gawang Gagalkan Kemenangan MU atas Burnley

Mengamuk di Jeddah: Barcelona Bantai Athletic Club 5-0, Amankan Tiket Final Piala Super Spanyol

Hattrick Kemenangan di Serie A: Fabregas Ingatkan Como 1907 Jangan Lengah Meski Tembus Papan Atas

Resmi Dibubarkan di Paguyuban Pasundan, Pansel Tuntaskan Pemilihan Pimpinan Baznas Jabar

Pekan Ke-17 Super League Sajikan Duel Panas Persib Kontra Persija

PASJABAR

© 2018 www.pasjabar.com

Navigate Site

  • REDAKSI
  • Pedoman Media Siber
  • Disclaimer
  • Alamat Redaksi & Iklan

Follow Us

No Result
View All Result
  • PASJABAR
  • PASBANDUNG
  • PASPENDIDIKAN
  • PASKREATIF
  • PASNUSANTARA
  • PASBISNIS
  • PASHIBURAN
  • PASOLAHRAGA
  • CAHAYA PASUNDAN
  • RUANG OPINI

© 2018 www.pasjabar.com

This website uses cookies. By continuing to use this website you are giving consent to cookies being used. Visit our Privacy and Cookie Policy.