CLOSE ADS
CLOSE ADS
PASJABAR
Jumat, 9 Januari 2026
  • PASJABAR
  • PASBANDUNG
  • PASPENDIDIKAN
  • PASKREATIF
  • PASNUSANTARA
  • PASBISNIS
  • PASHIBURAN
  • PASOLAHRAGA
  • CAHAYA PASUNDAN
  • RUANG OPINI
  • PASJABAR
  • PASBANDUNG
  • PASPENDIDIKAN
  • PASKREATIF
  • PASNUSANTARA
  • PASBISNIS
  • PASHIBURAN
  • PASOLAHRAGA
  • CAHAYA PASUNDAN
  • RUANG OPINI
No Result
View All Result
PASJABAR
No Result
View All Result
ADVERTISEMENT
Home PASBANDUNG

Kiat CERDIK untuk Menghadapi Cuaca Ekstrem di Bandung Raya

Hanna Hanifah
16 Juli 2024
cuaca ekstrem bandung

ilustrasi. (foto: Shutterstock)

Share on FacebookShare on Twitter
ADVERTISEMENT

BANDUNG, WWW.PASJABAR.COM – Belakangan ini, wilayah Bandung Raya mengalami cuaca ekstrem dengan suhu terendah berkisar antara 16-21 derajat dan tertinggi 29-30 derajat.

Berbagai potensi penyakit bisa menyerang warga. Oleh karena itu, warga Bandung diimbau untuk lebih peduli terhadap kesehatan tubuh mereka selama cuaca ekstrem.

Dilansir dari situs resmi Pemprov Jabar, Selasa (16/7/2024), Kepala Bidang Pelayanan Kesehatan pada Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Bandung, Deborah Johana Ratu, mengungkapkan beberapa penyakit yang berpotensi muncul, antara lain common cold (flu), Infeksi Saluran Pernapasan Atas (ISPA) seperti batuk, asma, dan nyeri sendi pada penderita rematik.

Baca juga:   Cuaca Ekstrem Picu Kenaikan Harga Cabai di Pasar Tagog Padalarang

Meski demikian, sejumlah langkah pencegahan dapat dilakukan agar tetap sehat meskipun menghadapi cuaca ekstrem.

“Hal yang seharusnya dilakukan sebenarnya tidak begitu banyak perbedaan. Antara lain tetap kita harus melakukan perilaku hidup bersih dan sehat,” kata Deborah.

Selanjutnya, ia memberikan kiat dengan singkatan CERDIK, yang berarti:

C: Periksa kesehatan secara rutin

E: Enyahkan asap rokok

Baca juga:   Tangani Corona, Bandung Sudah Kucurkan Rp3,2 Miliar

R: Rajin aktivitas fisik

D: Diet seimbang

I: Istirahat cukup

K: Kurangi stres

Deborah juga menyarankan mengonsumsi tanaman obat yang ada di rumah jika tubuh mulai menunjukkan gejala penyakit seperti batuk atau flu.

“Kalau misalnya batuk bisa juga menggunakan jeruk nipis ditambah dengan kecap dengan perbandingan satu banding satu,” katanya.

Ia juga mengingatkan, jika gejala penyakit tidak kunjung membaik, segera periksakan diri ke Fasilitas Kesehatan Tingkat I (Puskesmas, Klinik, atau Dokter) untuk mencegah penyebaran penyakit yang lebih serius.

Baca juga:   FOTO : WALI KOTA BANDUNG MENINGGAL DUNIA

“Tadi adalah salah satu upaya pencegahan. Tetapi jika memang sudah lebih dari beberapa hari, sebaiknya periksa ke faskes tingkat pertama. Khawatirnya, ada penyakit-penyakit lain yang memang harus diantisipasi,” pungkasnya. (han)

Print Friendly, PDF & Email
Editor: Hanna Hanifah
Tags: cuaca Bandungcuaca ekstrem bandungsuhu bandung


Related Posts

cuaca Bandung hari ini
HEADLINE

Prakiraan Cuaca Bandung Hari Ini Senin 5 Januari 2026, BMKG: Berpotensi Hujan Ringan

5 Januari 2026
Hujan deras disertai angin kencang membuat pohon mahoni setinggi 30 meter tumbang di Jalan Surapati Bandung. Tidak ada korban jiwa, namun arus lalu lintas sempat macet hingga tiga kilometer. (Uby/pasjabar)
HEADLINE

Pohon Mahoni 30 Meter Tumbang di Jalan Surapati Bandung, Arus Lalu Lintas Macet 3 Km!

27 Oktober 2025
Hujan deras selama satu jam sebabkan banjir di Kota Bandung. Jalan Leuwipanjang, Tegalega, dan Buah Batu terendam hingga 80 sentimeter. Warga minta pemerintah bertindak cepat. (Uby/pasjabar)
HEADLINE

Hujan Sejam Bikin Bandung Lumpuh, Warga Leuwipanjang Terpaksa Tutup Jalan

27 Oktober 2025

Categories

  • CAHAYA PASUNDAN
  • HEADLINE
  • PASBANDUNG
  • PASBISNIS
  • PASBUDAYA
  • PASDUNIA
  • PASFINANSIAL
  • PASGALERI
  • PASHIBURAN
  • PASJABAR
  • PASKESEHATAN
  • PASKREATIF
  • PASNUSANTARA
  • PASOLAHRAGA
  • PASPENDIDIKAN
  • PASTV
  • PASVIRAL
  • RUANG OPINI
  • TOKOH
  • Uncategorized
No Result
View All Result

Trending

Noel Gallagher bersama manajer Manchester City Pep Guardiola. (Foto: Getty Images/Michael Regan)
HEADLINE

Noel Gallagher Semprot Krisis Manchester United: “Klub Hancur yang Hanya Menjual Masa Lalu”

9 Januari 2026

MANCHESTER, WWW.PASJABAR.COM – Gelombang kritik terus menghantam Old Trafford pasca-keputusan manajemen Manchester United memecat Ruben Amorim dari...

Pelatih kepala Timnas Indonesia U-20 Nova Arianto. (instagram/@novarianto30)

Mengejutkan! Nama Nova Arianto Resmi Dicoret dari Daftar Asisten John Herdman di Timnas Senior, Ada Apa?

8 Januari 2026
Getty/GOAL

Man City Ditahan Imbang Brighton 1-1: Haaland Ukir Rekor Fantastis, Etihad Kembali Gigit Jari

8 Januari 2026
Viktor Gyokeres (kiri) berduel dengan gelandang Spanyol, Alberto Moleiro (kanan), dalam pertandingan persahabatan pramusim antara Arsenal vs Villarreal di Stadion Emirates di London pada 6 Agustus 2025. (Foto oleh Glyn KIRK / AFP)(AFP/GLYN KIRK)

Adu Tajam Viktor Gyökeres dan Cody Gakpo di Emirates

8 Januari 2026
Ilustrasi Arsenal vs Liverpool. Foto: AFP/Darren Staples.

Prediksi Arsenal vs Liverpool: Misi Balas Dendam Meriam London di Benteng Emirates

8 Januari 2026

Highlights

Adu Tajam Viktor Gyökeres dan Cody Gakpo di Emirates

Prediksi Arsenal vs Liverpool: Misi Balas Dendam Meriam London di Benteng Emirates

Debut Darren Fletcher Diwarnai Drama 4 Gol: Benjamin Sesko Gemilang, Tiang Gawang Gagalkan Kemenangan MU atas Burnley

Mengamuk di Jeddah: Barcelona Bantai Athletic Club 5-0, Amankan Tiket Final Piala Super Spanyol

Hattrick Kemenangan di Serie A: Fabregas Ingatkan Como 1907 Jangan Lengah Meski Tembus Papan Atas

Resmi Dibubarkan di Paguyuban Pasundan, Pansel Tuntaskan Pemilihan Pimpinan Baznas Jabar

PASJABAR

© 2018 www.pasjabar.com

Navigate Site

  • REDAKSI
  • Pedoman Media Siber
  • Disclaimer
  • Alamat Redaksi & Iklan

Follow Us

No Result
View All Result
  • PASJABAR
  • PASBANDUNG
  • PASPENDIDIKAN
  • PASKREATIF
  • PASNUSANTARA
  • PASBISNIS
  • PASHIBURAN
  • PASOLAHRAGA
  • CAHAYA PASUNDAN
  • RUANG OPINI

© 2018 www.pasjabar.com

This website uses cookies. By continuing to use this website you are giving consent to cookies being used. Visit our Privacy and Cookie Policy.